Berita

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan/RMOL

Politik

Tuntaskan Kerja di Jakarta, Anies Pernah Tolak jadi Cawapres pada Pemilu 2019

JUMAT, 07 OKTOBER 2022 | 21:56 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Lima tahun sudah Anies Baswedan memimpin warga ibukota sebagai Gubernur DKI Jakarta. Selama menjabat, tenyata Anies sempat ditawari untuk menjadi cawapres bahkan capres pada Pemilu 2019.

Hal itu diungkapkan Anies saat menghadiri silahturahmi bersama jurnalis Balaikota DKI Jakarta, Kamis sore (7/10).

"Jadi ketika di tahun 2018 saya ditawari untuk ikut pilpres, sebagai wakil, saya tidak bersedia. Bahkan ada dua kali permintaan untuk menjadi capres saya bilang tidak bersedia," kata Anies.


Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan itu mengaku baru menceritakan hal ini kepada para Balkoters, sebutan bagi wartawan yang bertugas meliput di Balaikota.

Alasan Anies menolak tawaran tersebut karena dirinya berkomitmen untuk menuntaskan kerjanya di Jakarta selama lima tahun penuh.

"Sudah terlalu banyak di proses politik ini, kita itu terampil mengirimkan janji dan terampil pula menjelaskan pemelesetan," tegas mantan Rektor Universitas Paramadina itu.

"Kalau tidak tercapai, lain soal. tapi kalau memutuskan untuk tidak menempati, itu beda. karena ada situasi di mana tidak bisa terlaksana," tandas Anies.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya