Berita

Cuplikan video penjelasan Nadiem Makarim tentang 400 tim product manager/Repro

Politik

Ada 400 Orang Tim Luar di Kemendikbud, Imam Shamsi Ali: Kenapa Harus Ada Organisasi Bayangan?

KAMIS, 22 SEPTEMBER 2022 | 23:09 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Penjelasan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nadiem Makarim tentang adanya 400 orang sebagai product manager di kementeriannya mendapat sorotan.

Uraian Nadiem dalam video berdurasi 45 detik, empat ratus orang itu menjadi mitra tukar pikiran struktur Kemendikbud seperti Dirjen dan struktur lainnya.

Merespons hal itu, President of Nusantara Foundation & MFA, Imam Shamsi Ali menyampaikan kritik. Ia mengaku heran ada organisasi bayangan di Kemendikbud yang seolah memiliki kekuatan untuk menentukan segalanya.


"Apa organisasi itu? And who really the people in control? Kenapa harus ada organisasi shadow lalu Kementerian dan jajarannya jadi apa?" demikian pertanyaan Imam Shamsi Ali dalam laman Twitter pribadinya, Kamis malam (22/9).

Nadiem menjelaskan bahwa empat ratus orang yang membantu Kemendikbud dalam memverifikasi program yang akan dikerjakan oleh struktur birokrasi Kemendikbud.

Dijelaskan Nadiem, tim itu berisi software engineer dan data scientist. Mereka difungsikan untuk mendesain seluruh program Kemendikbud.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya