Berita

Ilustrasi Pemilu 2024/RMOL

Politik

Jamiluddin Ritonga: Rumor hanya Dua Paslon di Pemilu 2024 Perlu Diklarifikasi Kebenarannya

SENIN, 19 SEPTEMBER 2022 | 20:42 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Ada skenario hanya dua pasangan calon presiden pada Pemilu 2024 nanti. Hal ini yang membuat Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bersuara mengenai adanya upaya untuk melakukan upaya tidak adil dalam kontestasi Pemilu.

Pengamat politik Universitas Esa Unggul Jamiluddin Ritonga mengatakan bahwa skenario tersebut perlu diklarifikasi dengan orang-orang yang memunculkan isu tersebut.

"Partai pendukung pemerintah saat ini memang dirumorkan akan mengusung dua pasangan. Satu pasangan memang akan dimenangkan, sementara satu pasangan diciptakan untuk dikalahkan. Rumor ini memang masih perlu diklarifikasi kebenarannya,” kata Jamiluddin, Senin(19/9).


Jamiluddin menambahkan, skenario itu memang sudah mencuat sejak lama. Kemudian, bertebaran rumor Demokrat dan PKS, di ujung pendaftaran pasangan capres akan ditinggal.

"Dengan begitu, dua partai tersebut tidak cukup suara untuk mengusung pasangan Capres,” imbuhnya.

Pihaknya mengatakan, jika khalayak umum saja sudah mendapat rumor tersebut, tentu peluang SBY mendapat data yang akurat akan lebih terbuka.

"Karena itu, pendapat SBY bukan untuk dihujat tapi bantahlah kalau itu tidak benar,” tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya