Berita

Prabowo Subianto saat mengajak Puan Maharani berkuda/Net

Politik

Don Adam: Prabowo-Puan Pasangan Paling Tepat untuk Bangsa Ini

SENIN, 05 SEPTEMBER 2022 | 21:07 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Usai Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani bertemu dengan Ketua Umum (Ketum) Partai Gerindra Prabowo Subianto, keduanya dianggap pasangan paling tepat untuk Pilpres 2024 mendatang sesuai dengan kebutuhan bangsa ke depan.

Begitu yang disampaikan oleh Ketum Puan Maharani untuk Masyarakat Adil dan Makmur (Puma) 2024, Adamsyah Wahab alias Don Adam menanggapi pertemuan Puan dan Prabowo di Hambalang, Bogor, Jawa Barat pada Minggu (4/9).

"Aku sih syukur Alhamdulillah kalau Prabowo-Puan bersatu," ujar Don Adam kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (5/9).


Bukan tanpa alasan, Don Adam menilai, kedua tokoh tersebut diyakini dapat merekatkan kembali setelah terjadinya polarisasi pertarungan 2019 lalu yang sangat meretakkan bangsa.

Don Adam menyebut, Puan lebih cocok menjadi Wakil Presiden (Wapres). Sehingga dalam hal ini, Puan menjadi calon wakil presiden (cawapres) mendampingi Prabowo sebagai calon presiden (capres).

"PDIP akan mengusulkan dia sebagai capres, sudah pasti lah. Gerindra juga sudah mengusulkan Prabowo capres. Ini tinggal deal-dealan saja. (Puan lebih cocok) Cawapres lah, iya dong," pungkas Don Adam.


Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Bomba Peduli Beri Makna Hari Ulang Tahun ke-5

Sabtu, 24 Januari 2026 | 16:06

Dharma Pongrekun Soroti Arah Ideologi Ekonomi dalam Pasal 33 UUD 1945

Sabtu, 24 Januari 2026 | 15:47

BNPB Gelar Operasi Modifikasi Cuaca di Jabar-Jakarta, Dua Pesawat Tambahan Dikerahkan

Sabtu, 24 Januari 2026 | 15:25

Tangan Trump Tiba-tiba Memar Saat Peluncuran Dewan Perdamaian Gaza, Ini Penyebabnya

Sabtu, 24 Januari 2026 | 15:01

DPR Minta Basarnas Gerak Cepat Evakuasi Warga Bandung Barat Terdampak Longsor

Sabtu, 24 Januari 2026 | 14:56

Tanah Longsor di Bandung Barat Tewaskan Delapan Orang

Sabtu, 24 Januari 2026 | 14:40

1.000 Guru Ngaji hingga Ojol Perempuan Belanja Gratis di Graha Alawiyah

Sabtu, 24 Januari 2026 | 14:26

Pencuri Gondol Bitcoin Sitaan Senilai Rp800 Miliar dari Korsel

Sabtu, 24 Januari 2026 | 14:18

Polisi Dalami Penyebab Kematian Influencer Lula Lahfah

Sabtu, 24 Januari 2026 | 13:54

Wakadensus 88 Jadi Wakapolda Bali, Tiga Kapolda Bergeser

Sabtu, 24 Januari 2026 | 13:31

Selengkapnya