Berita

Putri Zulkifli Hasan/Net

Politik

Putri Zulhas: Produk UMKM Tak Kalah dengan Buatan Luar Negeri

SABTU, 27 AGUSTUS 2022 | 00:38 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

  Puncak acara Gerakan Birukan Langit Indonesia yang diselenggarakan pada tanggal 26 hingga 27 Agustus 2022, berlangsung meriah di hari pertama di Istora Senayan, Komplek Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Jumat (26/8).

Wakil Ketua Umum Perempuan Amanat Nasional (Puan) Putri Zulkifli Hasan yang turut hadir pada konser itu, mengaku sangat terkesan.

"Keren banget gagasan acara ini karena selain konser musik , tetap ada pesan khususnya untuk generasi milenial untuk bangga dengan local pride kita juga turut serta menjaga kebersihan lingkungan sekitar kita," ujar Putri.


Selain soal kemeriahan konser, Putri mengaku kagum dengan banyaknya produk usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang dihadirkan pada acara itu.

"Saya seneng banget, karena di sini banyak UMKM lokal yang produknya ngga kalah dengan buatan luar negeri," katanya.

Putri hari itu juga datang menggunakan busana karya designer lokal yang sudah terkenal, Olive and Hers dengan tema warna pastel.

"Semoga acara ini membawa manfaat, menyenangkan, dan sesuai aspirasi anak muda," demikian Putri.

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya