Virus polio ditemukan dalam air limbah New York/NBC News
Virus polio ditemukan dalam air limbah New York/NBC News
"Departemen Kesehatan NYC dan Departemen Kesehatan Negara Bagian New York telah mengidentifikasi virus polio dalam limbah di NYC, menunjukkan penularan virus secara lokal. Kami mendesak warga New York yang tidak divaksinasi untuk divaksinasi sekarang," kata departemen kesehatan kota itu dalam sebuah pernyataan, dilansir dari Asia One.
Lebih lanjut departemen kesehatan itu menambahkan polio dapat menyebabkan kelumpuhan hingga kematian. Tidak ada obat untuk penyakit yang terkadang berakibat fatal ini, tetapi dapat segera dicegah dengan vaksin yang tersedia sejak tahun 1955.
Populer
Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09
Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59
Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
UPDATE
Jumat, 16 Januari 2026 | 18:06
Jumat, 16 Januari 2026 | 17:45
Jumat, 16 Januari 2026 | 17:35
Jumat, 16 Januari 2026 | 17:20
Jumat, 16 Januari 2026 | 16:53
Jumat, 16 Januari 2026 | 16:48
Jumat, 16 Januari 2026 | 16:13
Jumat, 16 Januari 2026 | 16:12
Jumat, 16 Januari 2026 | 15:33
Jumat, 16 Januari 2026 | 15:17