Berita

Ketua DPD RI AA La Nyalla Mahmud Mattalitti/Net

Politik

Syahganda Nainggolan Apresiasi Keberanian La Nyalla Menolak Dominasi China

SELASA, 12 JULI 2022 | 09:43 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Apresiasi tinggi diberikan Direktur Sabang Merauke Circle, Syahganda Nainggolan atas keberanian Ketua DPD RI AA La Nyalla Mahmud Mattalitti memberi pernyataan tegas tentang China.

“Saya mengapresiasi La Nyalla,” tegasnya kepada wartawan, Selasa (12/7).

Apresiasi ini berkaitan dengan tanggapan La Nyalla atas pernyataan Menteri Luar Negeri China, Wang Yi, yang memperingatkan negara-negara ASEAN agar tidak menjadi pion catur negara besar. 

Oleh La Nyalla, Wang Yi yang menyampaikan pidato di Sekretariat Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara (ASEAN) di Jakarta, Senin (11/7) itu diminta introspeksi diri.

La Nyalla meminta China introspeksi diri atas klaim mereka terhadap kawasan Laut China Selatan yang disebut sebagai wilayahnya. Klaim ini sendiri telah menimbulkan ketegangan di sejumlah negara di ASEAN. Karena sejumlah negara ASEAN menganggap bahwa klaim itu tidak sesuai dengan hukum internasional.

Syahganda menilai ketegasan La Nyalla merupakan hal yang baru. Sebab, baru kali ini ada pemimpin lembaga tinggi negara yang berani terbuka menentang pernyataan pejabat dari China.

“La Nyalla adalah pimpinan tinggi negara yang pertama, selama 8 tahun ini, menolak dominasi RRC dalam sebuah pernyataan terbuka,” tegas Syahganda.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya