Berita

Ilustrasi/Net

Dunia

Ahli Virologi Thailand Waspada, Kasus Monkeypox Bisa Meroket karena Perbatasan Dibuka

MINGGU, 19 JUNI 2022 | 08:53 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Ahli virologi terkenal Thailand, Yong Poovorawan mengimbau agar meningkatkan kewaspadaan terhadap kasus cacar monyet karena perbatasan yang akan sepenuhnya terbuka untuk kedatangan asing mulai bulan depan.

Pihak berwenang memperkirakan setidaknya 500 ribu wisatawan akan tiba setiap bulan antara sekarang dan September.

Di Facebok, Yong mengatakan, meskipun tidak ada kasus monkeypox yang dikonfirmasi telah dilaporkan di Asia Timur atau Tenggara, Thailand harus terus memantau cacar monyet untuk mencegah potensi wabah.


Ia menyebut akan sulit untuk menghentikan penyebaran penyakit jika wabah terjadi, seperti dimuat The Star, Minggu (19/6).

Data menunjukkan, sejak kasus cacar monyet pertama terdeteksi di luar Afrika pada awal Mei, lebih dari 2.000 infeksi telah dikonfirmasi, sebagian besar pada pria berusia antara 20 dan 50 tahun.

Negara-negara yang telah mendaftarkan lebih dari 100 kasus termasuk Inggris, Spanyol, Portugal dan Kanada. Namun, tidak ada kematian yang dilaporkan di luar Afrika, di mana penyakit ini endemik di wilayah tengah dan barat benua itu.

Yong mencatat bahwa penyakit ini dapat menyebar melalui kontak dekat, tetapi dalam kebanyakan kasus gejalanya tidak mengancam jiwa.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

UPDATE

Kemenhut Sebut Kejagung Hanya Mencocokkan Data, Bukan Penggeledahan

Kamis, 08 Januari 2026 | 00:04

Strategi Maritim Mutlak Diperlukan Hadapi Ketidakpastian di 2026

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:49

Komplotan Curanmor Nekat Tembak Warga Usai Dipergoki

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:30

Pemuda Katolik Ajak Umat Bangun Kebaikan untuk Dunia dan Indonesia

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:01

PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD karena Tak Mau Tinggalkan Rakyat

Rabu, 07 Januari 2026 | 22:39

Penjelasan Wakil Ketua DPRD MQ Iswara Soal Tunda Bayar Infrastruktur Pemprov Jabar

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:56

Kejagung Geledah Kantor Kemenhut terkait Kasus yang Di-SP3 KPK

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:39

84 Persen Gen Z Tolak Pilkada Lewat DPRD

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:33

Draf Perpres TNI Atasi Terorisme Perlu Dikaji Ulang

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:09

Harta Anggota KPU DKI Astri Megatari Tembus Rp7,9 Miliar

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:07

Selengkapnya