Berita

Aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga/Net

Politik

Sindir Raja Juli, Andi Sinulingga: Bayangkan, Orang Dikasih Jabatan Bukan Bidangnya

JUMAT, 17 JUNI 2022 | 17:34 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Kritik tajam atas pengangkatan Sekretaris Dewan Pembina Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Raja Juli Antoni sebagai Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional (BPN) oleh Presiden Joko Widodo mulai bermunculan.

Hal ini seiring pengakuan Raja Juli yang menyebut bahwa pertanahan bukan bidang yang digeluti. Sekalipun Raja Juli memastikan akan siap beradaptasi dan melakukan terobosan baru, kritik tetap berdatangan.

Salah satunya dari aktivis Kolaborasi Warga Jakarta, Andi Sinulingga, yang menyatakan keheranannya lewat akun Twitter pribadi, sesaat lalu, Jumat (17/6).


“Bisa bayangkan bagaimana orang dikasih jabatan yang bukan bidangnya,” ujarnya.

Menurutnya, aneh ketika ada orang tidak memiliki pengetahuan dan pengalaman di bidang pertanahan tetapi diberi amanah mengurusi tanah rakyat. Semakin tidak masuk akal lagi lantaran pajak rakyat turut dialokasikan untuk membayar dan memberi fasilitasp pada orang yang tidak kompeten itu.

“Rakyat dipaksa bayar orang itu dengan segala fasilitas, juga biaya hidupnya,” kata Andi Sinulingga.

“Berlagak idealis itu mudah bagi PSI, tapi praktiknya sulit,” tutupnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Pembongkaran Tiang Monorel Mangkrak Demi Penataan Kawasan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:59

Lahan Huntap Korban Bencana Harus Segera Dituntaskan

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:52

Ini Identitas Delapan Orang dan Barbuk OTT Pejabat Pajak Jakut

Minggu, 11 Januari 2026 | 07:12

Larangan Tambang Emas Rakyat, Kegagalan Baca Realitas

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:58

Pelapor Pandji Dianggap Klaim Sepihak dan Mencatut Nama NU

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:30

Romantisme Demokrasi Elektoral dan Keliru Baca Kedaulatan

Minggu, 11 Januari 2026 | 06:08

Invasi AS ke Venezuela Bisa Bikin Biaya Logistik Internasional Bengkak

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:45

Khofifah Ajak Pramuka Jatim Sukseskan Ketahanan Pangan dan MBG

Minggu, 11 Januari 2026 | 05:23

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Klok Dkk Siap Melumat Persija Demi Amankan Posisi

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:40

Selengkapnya