Berita

Bentrokan antara umat Hindu dan Islam di India/Net

Dunia

Bentrokan Umat Hindu Vs Muslim di India, Dua Orang Tewas

MINGGU, 12 JUNI 2022 | 06:57 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Bentrokan berdarah antara dua kelompok agama di India, Hindu dan Muslim, telah menelan dua korban jiwa. Sementara itu banyak yang terluka dan ratusan orang ditahan oleh polisi.

Bentrokan terjadi di kota Ranchi, negara bagian Jharkhand pada Jumat (11/6). Korban tewas merupakan dua remaja. Belum diketahui penyebab keduanya meninggal, apakah oleh polisi atau perusuh.

Pejabat senior polisi Surendra Kumar Jha mengatakan setidaknya 14 petugas polisi terluka dalam insiden di Ranchi dan daerah lainnya.


Sebagai tanggapan, menurut laporan Reuters, jam malam diberlakukan dan layanan Internet ditangguhkan untuk menghentikan kerusuhan yang meningkat.

Di utara Uttar Pradesh, polisi mengatakan mereka telah menangkap 230 tersangka setelah kerusuhan menyebar di beberapa kota setelah Shalat Jumat.

Bentrokan bermula dari aksi protes umat Hindu atas komentar dua pejabat Bharatiya Janata Party (BJP) yang menghina Nabi Muhammad dan mendiskreditkan Islam. Hal itu memicu kritik terhadap India, baik dari dalam maupun luar negeri.

BJP sendiri telah menangguhkan jurubicaranya Nupur Sharma dan memecat Naveen Kumar Jindal, karena membuat pernyataan anti-Islam.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Golkar: Pengganti Adies Kadir di DPR Caleg Suara Terbanyak Berikutnya

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:18

Nasib Generasi Emas Terancam Gegara Purbaya Belum Terapkan Cukai MBDK

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:16

PAN Dukung Ambang Batas Parlemen Nol Persen dengan Fraksi Terbatas

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:10

IHSG Mulai Stabil Usai OJK Respons Peringatan MSCI Terkait Status Pasar Frontier

Kamis, 29 Januari 2026 | 16:05

Amdatara Konsolidasikan Industri AMDK, Perkuat Kolaborasi dengan Pemda

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:55

41 Desa di Kabupaten Bekasi Banjir Usai Diterpa Hujan Lebat

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:53

Pesawat Jatuh di Kolombia, Seluruh Penumpang Tewas Termasuk Anggota DPR

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:51

IHSG Anjlok Dua Hari, Momentum Perbaikan Pasar Modal

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:48

Harga CPO Terkerek Lonjakan Minyak Mentah Dunia

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:45

PAN Dukung MK Hapus Ambang Batas Parlemen

Kamis, 29 Januari 2026 | 15:42

Selengkapnya