Berita

Aksi protes menolak genosida minoritas Uighur di Xinjiang, China/Net

Dunia

AS Yakin China Tak Beri Michelle Bachelet Akses Penuh Kunjungi Xinjiang

RABU, 25 MEI 2022 | 11:22 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Amerika Serikat (AS) mengkritik langkah kepala hak asasi manusia Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB), Michelle Bachelet untuk mengunjungi China karena Beijing akan memberikan pembatasan untuk menghindari catatan HAM buruk.

Jurubicara Departemen Luar Negeri AS, Ned Price mengatakan, kunjungan enam hari Bachelet ke China, termasuk Xinjiang, adalah sebuah kesalahan.

"Kami tidak berharap bahwa RRC (Republik Rakyat China) akan memberikan akses yang diperlukan untuk melakukan penilaian yang lengkap dan tidak dimanipulasi terhadap lingkungan hak asasi manusia di Xinjiang," ujar Price, seperti dimuat Reuters, Rabu (25/5).

Saat ini, AS telah menyatakan tindakan China terhadap minoritas Uighur dan Muslim lainnya di Xinjiang merupakan genosida.

Dengan pembatasan akses yang diberikan China, AS yakin Bachelet tidak akan dapat memperoleh gambaran lengkap mengenai kekejaman dan kejahatan terhadap kemanusiaan di Xinjiang.

"Kami pikir itu adalah kesalahan untuk menyetujui kunjungan dalam keadaan seperti itu," tambah Price.

Selama bertahun-tahun, Bachelet berusaha mendapatkan akses tanpa batas dari China untuk mengunjungi Xinjiang.

Namun kementerian luar negeri China mengatakan kunjungannya akan dilakukan dalam "lingkaran tertutup", mengacu pada cara mengisolasi orang dalam "gelembung" untuk mencegah virus Covid-19 berpotensi menyebar.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya