Berita

Logo KONI Lampung/Net

Nusantara

Segera Selesaikan Audit Dana Hibah KONI, Kejati Lampung Kembali Periksa Tujuh Pimpinan Cabor

SELASA, 24 MEI 2022 | 17:35 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Tim Penyidik Pidana Khusus Kejaksaan Tinggi (Pidsus Kejati) Lampung memeriksa tujuh saksi dari cabang olahraga (cabor) untuk kasus dugaan korupsi penyelewengan dana hibah KONI Lampung, Selasa (24/5).

Kasi Penkum Kejati Lampung I Made Agus Putra mengatakan dari tujuh saksi tersebut, di antaranya Ketua Cabor Bridge Alfi Darwin dan Ketua Cabor Taekwondo Amril Yusam.

Selanjutnya, Bendahara Cabor Taekwondo Heliandri, Ketua Cabor Tenis Meja Tjong Santoso, dan Bendahara Cabor Tenis Meja Agus Bagus Parnyata.

Kemudian, Sekretaris Cabor Sepak Takraw Abdul Malik dan Bendaharanya Zakky Irawan.

Rencananya, Kejati akan menyelesaikan audit penghitungan kerugian negara dugaan korupsi dana hibah tahun anggaran 2020 dengan nilai Rp 29 miliar ini.

"Kemungkinan dalam satu bulan ini kita rampungkan dengan melibatkan Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Provinsi Lampung," kata I Made Agus Putra seperti diberitakan Kantor Berita RMOLLampung.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

UPDATE

Pengukuhan Petugas Haji

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:04

Chili Siap Jadi Mitra Ekonomi Strategis Indonesia di Amerika Selatan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 04:02

Basri Baco: Sekolah Gratis Bisa Jadi Kado Indah Heru Budi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:42

Pemprov DKI Tak Ingin Polusi Udara Buruk 2023 Terulang

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:24

Catat, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 9-10 Mei

Sabtu, 04 Mei 2024 | 03:22

BMKG Prediksi Juni Puncak Musim Kemarau di Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:27

Patuhi Telegram Kabareskrim, Rio Reifan Tak akan Direhabilitasi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:05

Airlangga dan Menteri Ekonomi Jepang Sepakat Jalankan 3 Proyek Prioritas Transisi Energi

Sabtu, 04 Mei 2024 | 02:00

Zaki Tolak Bocorkan soal Koalisi Pilkada Jakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:35

Bertemu Wakil PM Belanda, Airlangga Bicara soal Kerja Sama Giant Sea Wall

Sabtu, 04 Mei 2024 | 01:22

Selengkapnya