Berita

Ketua Mahkamah Konstitusi Anwar Usman bersama Gubernur Maluku Utara KH Abdul Ghani Kasuba sedang mengisi materi dalam seminar kebangsaan Kongres Pemuda XVI Dewan Pengurus Pusat Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPP KNPI) di Kota Sofifi, Maluku Utara/Net

Politik

Hadiri Kongres Pemuda XVI, Ketua MK Apresiasi Kepemimpinan Haris Pertama

SENIN, 16 MEI 2022 | 14:29 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Apresiasi disampaikan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Anwar Usman kepada Ketua Umum Dewan Pengurus Pusat Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPP KNPI) Haris Pertama saat memberi sambutan di acara Kongres Pemuda XVI di Maluku Utara. Kongres bertema "Sinergi Pemuda, Indonesia Bangkit" digelar pada 15 hingga 22 Mei 2022.
 
Dalam sambutannya, Anwar Usman mengapresiasi peran pemuda Indonesia di bawah pimpinan Haris Pertama yang merupakan tokoh pemuda Indonesia dari latar belakang kampus yang sama yakni Universitas Islam Jakarta (UIJ).

"Saya dan Haris Pertama memiliki banyak persamaan, sama-sama dari almamater yang sama dan sama ketua, saya ketua MK, Haris Ketua Umum DPP KNPI," kata Anwar Usman yang disambut tepukan meriah dari peserta Kongres KNPI, pada Senin (16/5).


Anwar Usman berpesan agar masyarakat Indonesia taat konstitusi dalam berbangsa dan bernegara. Hal ini sesuai dengan kesinambungan dalam penegakan hukum yang berlaku di Indonesia.

”Jika bangsa dan negara Indonesia ingin besar, maka dalam proses penegakan hukum harus taat dan berkesinambungan demi perlindungan hak konstitusi warga negara," pungkas Anwar Usman seperti diberitakan Kantor Berita RMOL Jakarta.

Perhelatan Kongres Pemuda XVI di Provinsi Maluku Utara pada 15-22 Mei 2022, memunculkan dinamika. Hal itu Haris Pertama memutuskan maju sebagai ketua umum DPP KNPI periode kedua, setelah mendapatkan sejumlah rekomendasi dari organisasi kepemudaan (OKP).

Tercatat ada 45 OKP yang mendukung Haris Pertama memimpin KNPI kembali. Selain itu, dukungan serupa disampaikan 34 DPD se Indonesia.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Kesiapan Listrik dan Personel Siaga PLN Diapresiasi Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:51

Megawati Minta Kader Gotong-Royong Bantu Sumatera

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:35

Muannas Peringatkan Pandji: Ibadah Salat Bukan Bahan Lelucon

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:28

Saksi Cabut dan Luruskan Keterangan Terkait Peran Tian Bahtiar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:53

Rocky Gerung: Bagi Megawati Kemanusiaan Lebih Penting

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:40

Presiden Jerman: Kebijakan Trump Merusak Tatanan Dunia

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:53

Ostrakisme Demokrasi Athena Kuno: Kekuasaan Rakyat Tak Terbatas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:31

Megawati Resmikan Pendirian Kantor Megawati Institute

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:53

Khamenei Peringatkan Trump: Penguasa Arogan Akan Digulingkan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:06

NST 2026 Perkuat Seleksi Nasional SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Sabtu, 10 Januari 2026 | 17:36

Selengkapnya