Berita

Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo/Net

Politik

PKS: Pengangguran, BBM dan Migor Naik, Harusnya Jokowi Tahu Prioritas

SELASA, 26 APRIL 2022 | 08:37 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Prioritas harusnya menjadi hal utama yang dilakukan Presiden Joko Widodo dalam menata pemerintahan di tengah hantaman pandemi Covid-19 yang hingga kini belum berakhir.

Sebagai kepala negara, Joko Widodo harus tahu mana kebijakan yang diutamakan, dan mana yang perlu ditunda atau bahkan disingkirkan.

Menurut Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera, persoalan utama yang harus diprioritaskan Presiden Joko Widodo adalah pemulihan ekonomi.


"Masalah ekonomi harusnya menjadi prioritas utama selama dan pasca pandemi," kata Mardani dikutip dari akun Twitternya, Selasa (26/4).

Bukan tanpa sebab, hantaman pandemi Covid-19 yang telah memasuki dua tahun di Indonesia telah merontokkan perekonomian masyarakat.

Ditambah, beberapa kebijakan pemerintah terkesan memberatkan rakyat, seperti tingginya harga minyak goreng hingga kenaikan harga BBM.

"Pengangguran besar, harga-harga naik, PPN naik, BBM, migor (minyak goreng), dan lain-lain," tandasnya saat mengomentari tautan berita penilaian publik bahwa pemerintah mengutamakan IKN dibanding ekonomi.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

UPDATE

Bakamla Kirim KN. Singa Laut-402 untuk Misi Kemanusiaan ke Siau

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:40

Intelektual Muda NU: Pelapor Pandji ke Polisi Khianati Tradisi Humor Gus Dur

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:22

Gilgamesh dan Global Antropogenik

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:59

Alat Berat Tiba di Aceh

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:45

Program Jatim Agro Sukses Sejahterakan Petani dan Peternak

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:22

Panglima TNI Terima Penganugerahan DSO dari Presiden Singapura

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:59

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Mengawal Titiek Soeharto

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:25

Intelektual Muda NU Pertanyakan Ke-NU-an Pelapor Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:59

Penampilan TNI di Pakistan Day Siap Perkuat Diplomasi Pertahanan

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:42

Selengkapnya