Berita

Presiden Rusia Vladimir Putin/Net

Dunia

Kembali Serukan Pembunuhan Presiden Rusia, Senator AS: Dunia akan Lebih Baik Tanpa Putin

KAMIS, 17 MARET 2022 | 11:52 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Seolah tidak peduli dengan reaksi publik atas seruanny untuk membunuh Presiden Rusia Vladimir Putin, Senator AS Lindsey Graham kembali menggemakan hal serupa pada Rabu (16/2).

Dalam pernyataannya, Graham sekali lagi berharap akan ada seseorang yang bisa menyingkirkan Putin, dengan cara apapun.

"Saya berharap dia akan dibawa keluar, dengan satu atau lain cara," kata Graham kepada wartawan, seperti dikutip dari Reuters, Kamis (17/3).
 

 
“Saya tidak peduli bagaimana mereka membawanya keluar. Saya tidak peduli jika kita mengirimnya ke Den Haag dan mengadilinya. Aku hanya ingin dia pergi," ujarnya.

Senator yang terkenal hawkish itu mengkonfirmasi pada hari Rabu bahwa dia sebenarnya menyerukan agar Putin dibunuh.
 
“Sudah waktunya dia pergi,” kata Graham tentang Putin.  

“Dia penjahat perang. Saya berharap seseorang telah membawa Hitler keluar di tahun 30-an. Jadi ya, Vladimir Putin bukanlah pemimpin yang sah. Dia adalah penjahat perang," lanjutnya.

"Orang-orang Rusia tidak akan memiliki masa depan” jika mereka terus mengikuti Putin," kata Graham.

Dengan enteng Graham mengatakan bahwa dunia ini aka terasa lebih baik tanla kehadiran presiden Rusia.

"Saya pikir dunia lebih baik tanpa Putin – semakin cepat semakin baik, dan saya tidak peduli bagaimana kita melakukannya.”

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Sambut Imlek

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:12

Warning Dua OTT

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:01

AS Kirim Pesawat Militer ke Greenland, Denmark Tambah Pasukan

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:41

Purbaya: Tukar Jabatan Kemenkeu-BI Wajar dan Seimbang

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:34

Sumbar Perlu Perencanaan Matang Tanggap Bencana

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:32

Stasiun MRT Harmoni Bakal Jadi Pusat Mobilitas dan Aktivitas Ekonomi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:29

Juda Agung Resign, Keponakan Prabowo Diusung Jadi Deputi Gubernur BI

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:20

Kepala Daerah Harus Fokus Bekerja Bukan Cari Celah Korupsi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:16

Presiden Bulgaria Mundur di Tengah Krisis Politik

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:53

Bupati Pati Sudewo Cs Digiring ke Gedung Merah Putih KPK

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:41

Selengkapnya