Berita

Pulau Ular di perbatasan Ukraina dan Rumania/Net

Dunia

Rusia Rebut Pulau Ular Milik Ukraina, Dekat Perbatasan Rumania

JUMAT, 25 FEBRUARI 2022 | 11:37 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Ukraina telah kehilangan kendali atas Pulau Ular yang terletak di Laut Hitam, dekat dengan perbatasan Rumania.

"Menurut informasi yang kami dapatkan, Pulau Ular telah direbut," kata dinas penjaga perbatasan negara bagian Odessa, Ukraina pada Kamis (24/2).

Layanan itu mengatakan telah kehilangan kontak dengan penjaga perbatasan dan prajurit Ukraina yang ditempatkan di Pulau Ular.


Pulau Ular terletak sekitar 35 km di lepas pantai Laut Hitam Ukraina, dekat Delta Danube. Pulau ini memainkan peran penting selama sidang Mahkamah Internasional mengenai sengketa teritorial antara Ukraina dan Rumania.

Dalam pidato yang disiarkan di televisi pada Kamis pagi (24/2), Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan sebagai tanggapan atas permintaan para kepala republik Donbass, dia telah membuat keputusan untuk melakukan operasi militer khusus untuk melindungi orang-orang yang telah menderita pelecehan dan genosida oleh rezim Kiev selama delapan tahun.

Putin menekankan bahwa Moskow tidak memiliki rencana untuk menduduki wilayah Ukraina.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya