Berita

Data penanganan Covid-19 secara nasional per 23 Februari 2022/RMOL

Kesehatan

Sempat Turun Sepekan, Kini Kasus Terkonfirmasi Positif Covid-19 Kembali Tembus 61 Ribu

RABU, 23 FEBRUARI 2022 | 18:26 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Kasus konfirmasi positif Covid-19 di Indonesia kembali meningkat drastis hingga tembus di angka 61 ribu lebih.
Data Satgas Penanganan Covid-19 Nasional, angka terkonfirmasi positif Covid-19 bertambah hingga 61.488 per Rabu (23/2).

Angka ini menjadi yang tertinggi setelah sempat menurun sepekan terakhir. Sebelumnya, angka tertinggi dicatatkan pada 17 Februari lalu dengan tambahan sebesar 63.956 kasus, namun hari-hari berikutnya menurun.

Hari ini, selain angka terkonfirmasi positif Covid-19, tambahan juga terjadi pada kasus meninggal dunia, yakni sebanyak 206 kasus.

Hari ini, selain angka terkonfirmasi positif Covid-19, tambahan juga terjadi pada kasus meninggal dunia, yakni sebanyak 206 kasus.

Di sisi lain, Satgas Covid-19 juga mencatatkan penambahan kasus sembuh sebesar 39.072. Jika dikalkulasi antara total pasien terkonfirmasi dikurangi pasien sembuh dan kasus meninggal, maka kasus aktif hari ini ada 24.678.

Adapun data yang tercatat hari ini, Satgas Covid-19 memeriksa sebanyak 572.855 spesimen, 41.237 di antaranya masuk kategori suspek.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

Kasus Hogi Minaya Dihentikan, Komisi Hukum DPR: Tak Penuhi Unsur Pidana

Rabu, 28 Januari 2026 | 17:07

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Bedakan Es Gabus dengan Spons Saja Tidak Bisa, Apalagi Ijazah Asli

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:09

Mendesak Pemberlakuan Cukai MBDK

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:03

Paling Ideal Kedudukan Polri di Bawah Presiden

Jumat, 30 Januari 2026 | 01:21

MBG Lebih Mendesak, Lapangan Kerja Nanti Dulu Ya!

Jumat, 30 Januari 2026 | 01:16

Eggi Sudjana Cs Telah Jadi Pelayan Kepentingan Politik Jokowi

Jumat, 30 Januari 2026 | 01:11

Jokowi Butuh Perawatan Kesehatan Super Intensif

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:41

PKR Tatap Pemilu 2029 Mengandalkan Kader Daerah

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:09

Kubu Jokowi akan Terus Lancarkan Strategi Adu Domba terkait Isu Ijazah Palsu

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:04

Ahmad Luthfi Menghilang saat Bencana Menerjang Jateng

Kamis, 29 Januari 2026 | 23:38

Roy Suryo akan Laporkan Balik Eggi Sudjana Cs

Kamis, 29 Januari 2026 | 23:15

Selengkapnya