Berita

Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Benny Kabur Harman/Net

Politik

Bahlil Klaim Pengusaha Ingin Pemilu 2024 Diundur, Benny K. Harman: Jelas Itu Sesat!

SENIN, 10 JANUARI 2022 | 02:38 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Kepada Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengklaim kalangan pengusaha banyak yang memiliki keinginan agar Pemilu 2024 diundur.

Merespons pernyataan itu, Wakil Ketua Umum Partai Demokrat Benny Kabur Harman mempertanyakan motif Bahlil melontarkan pernyataan itu.

Benny menengarai suara tentang diundurnya Pemilu lebih dikarenakan agar proyek ibukota negara tidak mangkrak di tengah jalan.

"Kepala BKPM Sebut Dunia Usaha Ingin Pemilu 2024 Diundur. Betulkah? Motifnya apa? Apa mereka inginnya tidak ada Pemilu agar proyek IKN tidak mangkrak di tengah jalan," demikian cuitan Twitter pribadi Benny, Senin dinihari (10/1).

Benny mengatakan, jika benar pengusaha ingin Pemilu 2024 diundur, secara hukum saat Presiden dan Wapres masa jabatannya berakhir, pelaksana tugas presidennya diambil alih oleh Menlu, Menhan dan Mendagri.

Mereka menjabat sampai ada presiden dan wakil presiden hasil pemilu.

"Plt Presiden dipegang Triumvirat yakni Menlu, Menhan dan Mendagri sampai ada Presiden/Wapres hasil Pemilu. Itulah hukumnya," kata Benny.

Benny menegaskan, ia melihat motif yang paling logis menghendaki Pemilu diundur untuk bertujuan agar Presiden Jokowi mengawal proyek Ibukota negara sampai selesai itu sesat.

"Jika ada niat kelompok tertentu menunda Pilpres agar Presiden Jokowi mengawal proyek IKN sampai selesai, jelas itu sesat. Sebab jika ditunda, DPR dan DPD tetap," demikian kata Benny.

Populer

Ini Kronologi Perkelahian Anggota Brimob Vs TNI AL di Sorong

Minggu, 14 April 2024 | 21:59

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Rusia Pakai Rudal Siluman Rahasia untuk Bombardir Infrastruktur Energi Ukraina

Jumat, 12 April 2024 | 16:58

Pemberontak Menang, Pasukan Junta Ngacir Keluar Perbatasan Myawaddy

Kamis, 11 April 2024 | 19:15

Megawati Peringatkan Bakal Terjadi Guncangan Politik Setelah Jokowi Jadi Malin Kundang

Kamis, 11 April 2024 | 18:23

Tim Kecil Dibentuk, Partai Negoro Bersiap Unjuk Gigi

Senin, 15 April 2024 | 18:59

Mau Perang Tapi Kere, Bagaimana?

Senin, 15 April 2024 | 12:34

UPDATE

Undip Pastikan Telusuri Dugaan Pelecehan Seksual Meski Belum Terima Laporan Korban

Jumat, 19 April 2024 | 14:03

FBI Tuding Hacker Tiongkok Siapkan Serangan Dahsyat untuk Hancurkan Amerika

Jumat, 19 April 2024 | 13:51

Masuk Bursa Cagub Jabar dari PDIP, Ono Surono: Kalau Ada Instruksi, Maju

Jumat, 19 April 2024 | 13:44

Kebakaran Ruko di Mampang Diduga Akibat Ledakan Kompresor

Jumat, 19 April 2024 | 13:27

Din Syamsuddin Ajak Massa Aksi Dukung MK Tegakkan Amar Ma'ruf Nahi Munkar

Jumat, 19 April 2024 | 13:24

Saint Kitts dan Nevis Konsisten Dukung Otonomi Sahara Maroko

Jumat, 19 April 2024 | 13:15

Hingga Jumat Siang Tak Kunjung Hadir di KPK, Gus Muhdlor Mangkir?

Jumat, 19 April 2024 | 13:10

Beda dengan Erick Thohir, Airlangga Minta BUMN Tidak Borong Dolar di Tengah Konflik Iran-Israel

Jumat, 19 April 2024 | 13:00

Lion Air Group: Dua Penyelundup Narkoba Karyawan Pihak Ketiga

Jumat, 19 April 2024 | 12:55

Dukung Optimalisasi Pengawasan Pemilu, PAN-RB Tambah Formasi ASN Bawaslu

Jumat, 19 April 2024 | 12:50

Selengkapnya