Berita

Wakil Gubernur DKI, Ahmad Riza Patria/RMOL

Politik

Pemprov DKI Dituding PSI Utang Rp 180 M untuk Formula E, Wagub Ariza: Saya Baru Dengar

SELASA, 09 NOVEMBER 2021 | 00:21 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Tekanan terhadap Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan terkait Formula E masih belum mereda. Anes disebut-sebut telah mengeluarkan surat kuasa kepada Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) agar meminjam uang kepada Bank DKI sebesar Rp 180 miliar untuk membayar commitment fee Formula E.

Menanggapi hal tersebut, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria, mengaku belum mengetahui informasi ini.

"Nanti saya cek. Saya baru dengar. Apa betul Pemprov ada pinjam ke Bank DKI," kata Ariza, sapaan akrabnya. di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (8/11).

Orang nomor dua di ibukota itu menuturkan, seluruh kas daerah disimpan di rekening Bank DKI. Karena itulah, transaksi apapun itu juga berlangsung melalui Bank DKI.

"Jadi semuanya pasti melalui Bank DKI," tandas politikus Partai Gerindra itu, dikutip Kantor Berita RMOLJakarta.

Kabar Pemprov DKI meminjam uang kepada Bank DKI ini pertama kali diembuskan Fraksi PSI DPRD DKI Jakarta.

Gubernur DKI Anies Baswedan disebut menerbitkan surat kuasa untuk Kepala Dispora DKI Achmad Firdaus agar meminjam uang kepada Bank DKI. Kuasa Anies tertuang dalam surat nomor 747/-072.26 tertanggal 21 Agustus 2019.

Populer

Rocky Gerung Ucapkan Terima Kasih kepada Jokowi

Minggu, 19 Mei 2024 | 03:46

Pengamat: Jangan Semua Putusan MK Dikaitkan Unsur Politis

Senin, 20 Mei 2024 | 22:19

Dulu Berjaya Kini Terancam Bangkrut, Saham Taxi Hanya Rp2 Perak

Sabtu, 18 Mei 2024 | 08:05

Produksi Film Porno, Siskaeee Cs Segera Disidang

Rabu, 22 Mei 2024 | 13:49

Topeng Mega-Hasto, Rakus dan Berbohong

Kamis, 23 Mei 2024 | 18:03

IAW Desak KPK Periksa Gubernur Jakarta, Sumbar, Banten, dan Jateng

Senin, 20 Mei 2024 | 15:17

Pj Gubernur Jabar Optimistis Polisi Mampu Usut Kasus Pembunuhan Vina Cirebon

Kamis, 23 Mei 2024 | 06:48

UPDATE

Jabar Contoh Penggunaan Aplikasi Layanan Publik Terintegrasi

Selasa, 28 Mei 2024 | 07:55

5 Tersangka Pembuat Plat Nomor Palsu DPR Dicokok

Selasa, 28 Mei 2024 | 07:48

Dubes Najib: Geopolitik Global Dihadapkan pada Empat Titik Api

Selasa, 28 Mei 2024 | 07:45

Soal "Gantian Posisi Ketum", Megawati Sedang Cek Ombak

Selasa, 28 Mei 2024 | 07:36

Suzhou Kunlene, Perusahaan Film Packaging Indonesia yang Eksis dan Sukses di China

Selasa, 28 Mei 2024 | 07:07

Jabar Bisa Jadi Contoh Penggunaan Aplikasi Layanan Publik Terintegrasi

Selasa, 28 Mei 2024 | 06:33

Disdik DKI Bantah Jual Beli Bangku Kosong

Selasa, 28 Mei 2024 | 06:23

Cuaca Jakarta Diprediksi Cerah Berawan hingga Rabu Dini Hari

Selasa, 28 Mei 2024 | 06:13

Rasyidi Menunggu Perintah PDIP

Selasa, 28 Mei 2024 | 05:40

Ajaib Bagikan Bonus Tambahan 1 Persen dari Portofolio

Selasa, 28 Mei 2024 | 05:25

Selengkapnya