Berita

Presiden Jokowi-Maruf Amin/Net

Politik

LKPI: Kepuasan Masyarakat pada Jokowi Maruf Amin di Bidang Ekonomi Tembus 77,7 Persen

SELASA, 26 OKTOBER 2021 | 22:51 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

temuan survei terbaru Lembaga Kajian Pemilu Indonesia (LKPI) menyatakan bahwa tingkat kepuasan publik terhadap kinerja dua tahun pemerintahan Joko Widodo-Maruf Amin di bidang ekonomi menembus angka 77,7 persen.

Direktur Pusat Data LKPI Alamsyah Wijaya mengatakan hasil survei menunjukkan, masyarakat makin puas dengan kinerja Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Wakil Presiden Maruf Amin di bidang ekonomi dalam dua tahun pemerintahannya.

Dikatakan Alamsyah, masyarakat yang merasa belum dan tidak puas sebanyak 18,2 persen dan yang tidak menjawab sebanyak 4,1 persen.


"Peningkatan tersebut menunjukkan pemulihan ekonomi saat pandemi virus corona Covid-19 sudah berada di jalurnya. Membaiknya kepuasan publik tersebut juga tak lepas dari pertumbuhan ekonomi sebesar 7,07 persen (yoy) pada kuartal II-2021," demikian penjelasan Alamsyah dalam rilis tertulis kepada Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (26/10).

Alamsyah menjelaskan, tujuan survei yang ia lakukan untuk memotret kondisi sosial, ekonomi,dan  politik selama terjadi pandemi Covid-19.

Sasaran responden yang dalam survei yang dilakukan mulai tanggal 10-24 Oktober 2021 adalah mereka yang berusia diatas 17 tahun.

Sampel dalam survei ini berjumlah 1.820 responden di seluruh Indonesia, dengan margin of error sebesar kurang lebih 2,3 persen pada tingkat kepercayaan 95 persen.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

UPDATE

Waspada Pemutihan Lahan Sawit Ilegal Secara Massal!

Rabu, 21 Januari 2026 | 07:48

Pertemuan Eggi-Damai Lubis dengan Jokowi Disebut Diplomasi Tingkat Tinggi

Rabu, 21 Januari 2026 | 07:23

Sudewo Juga Tersangka Suap Jalur Kereta Api, Kasus Pemerasan Jadi Pintu Masuk

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:52

Damai Lubis Merasa Serba Salah Usai Bertemu Jokowi dan Terima SP3

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:52

Putusan MK 234 Koreksi Sikap Polri dan Pemerintah soal Polisi Isi Jabatan Sipil

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:48

Khofifah: Jawa Timur Siap jadi Lumbung Talenta Digital Nasional

Rabu, 21 Januari 2026 | 06:25

The Game Changer Kedua

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:59

Persiden Cabut Izin 28 Perusahaan, Kinerja Kemenhut Harus Tetap Dievaluasi

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:45

Evakuasi Korban Pesawat Jatuh

Rabu, 21 Januari 2026 | 05:20

Pemerintah Diminta Perbaiki Jalan Rusak di Akses Vital Logistik

Rabu, 21 Januari 2026 | 04:59

Selengkapnya