Berita

Presiden Jokowi dan Wapres Maruf Amin/Net

Politik

Arsul Sani: Dilanda Pandemi, Ukuran Normal Tidak Bisa Diterapkan Mengukur Kinerja Jokowi Maruf Amin

SENIN, 18 OKTOBER 2021 | 22:56 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Pemerintahan Joko Widodo-Maruf Amin selama dua tahun terakhir menghadapi tantangan yang tidak mudah sebagai imbas pandemi virus corona baru (Covid-19).

Demikian pendapat Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Arsul Sani saat menjadi pembicara  Webinar Moya Institute bertajuk "Dua Tahun Jokowi-Ma'ruf Amin: Capaian, Harapan dan Tantangan," Senin (18/10).

Dijelaskan Arsul, situasi pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia dan dunia membuat membuat situasi berbagai aspek kehidupan menjadi tidak normal.


Kondisi itu, kata Arsul, membuat perjalanan sebuah pemerintahan tidak bisa dibaca dengan kacamata normal.

"Sehingga, ukuran-ukuran normal juga tak bisa diterapkan untuk mengukur kinerja Pemerintah di tengah situasi seperti ini," tambahnya.

Selain pandemi, Arsul juga menyoroti menurunnya indeks persepsi korupsi sebagaimana yang dirilis oleh Transparancy International.

Ia juga menyinggung perlunya survei untuk melihat sejauh mana dampak dari pengesahan Undang Undang Cipta Kerja yang sudah disahkan pada tahun 2020 lalu.

"Yang dibuat untuk kemudahan berbisnis, meskipun bisnisnya menurun karena pandemi. Penting untuk di survei, apakah tujuan Undang-undang ini tercapai atau tidak," demikian pendapat Wakil Ketua MPR RI Fraksi PPP.

Populer

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Jokowi Sulit Mengelak dari Tuduhan Ijazah Palsu

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:15

UPDATE

Penggorengan Saham yang Mau Diberantas Purbaya Dipertanyakan

Kamis, 22 Januari 2026 | 23:53

Prabowo Izinkan Danantara Rekrut WNA untuk Pimpin BUMN

Kamis, 22 Januari 2026 | 23:38

Purbaya Klaim Bisa Pantau Rekening Semua Pejabat Kemenkeu

Kamis, 22 Januari 2026 | 23:34

Di WEF Davos, Prabowo Sebut RI Tak Pernah Sekalipun Gagal Bayar Utang

Kamis, 22 Januari 2026 | 23:14

Polda Metro Turunkan Puluhan Ribu Personel Siaga Banjir

Kamis, 22 Januari 2026 | 23:13

KPK Obok-Obok Rumah dan Kantor Bupati Sudewo

Kamis, 22 Januari 2026 | 22:29

Kemlu RI Tegaskan Tak Ada Kewajiban Bayar Rp16,9 Triliun setelah Gabung Dewan Perdamaian

Kamis, 22 Januari 2026 | 22:28

Prabowo Resmi Teken Piagam Dewan Perdamaian di Davos

Kamis, 22 Januari 2026 | 22:07

Wisuda ke-II UNOSO Dihadiri Mahfud MD hingga Rocky Gerung

Kamis, 22 Januari 2026 | 21:55

KPK: Pengabaian Pengawasan Kredit Bisa Berujung Pidana

Kamis, 22 Januari 2026 | 21:36

Selengkapnya