Berita

Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Maruf Amin saat kampanye pemilihan presiden dan wakil presiden 2019 silam/Net

Politik

Tiga Catatan Oposisi untuk Dua Tahun Pemerintahan Jokowi-Maruf

SENIN, 18 OKTOBER 2021 | 09:59 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Beragam catatan penting disampaikan Partai Keadilan Sejahtera untuk pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Maruf Amin yang memasuki dua tahun pemerintahan pada 20 Oktober mendatang.

Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera mengatakan, catatan pertama yang harus dibenahi rezim Jokowi adalah perbaikan kualitas perpolitikan Tanah Air.

"Demokrasi itu esensi check and balances. Ada kontrol. Kualitas kontrol tergantung kualitas gagasan dan kuantitas kursi. Dengan koalisi super gemuk, bisa membuat kualitas kontrol melemah. Tapi PKS istiqomah di #KamiOposisi,” kata Mardani kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin(18/10).


Catatan kedua yang disampaikan PKS adalah soal penanganan pandemi Covid-19. Bagi PKS, sejauh ini penanganan pandemi yang melanda lebih dari setahun sudah cukup menunjukkan perbaikan.

Namun sayang, kekuatan fundamental ekonomi Indonesia masih terperosok jauh dan belum berangsur membaik.

"Kekuatan fiskal kita mesti cepat revovery agar kembali normal dengan defisit maksimal 3 persen,” imbuhnya.

Yang tak kalah penting bagi PKS adalah emosi sosial masyarakat akibat pandemi perlu diredam. Apalagi bangsa Indonesia akan menghadapi hajatan besar pada 2024 mendatang.

“Tensi emosi mesti dipindahkan ke rasio dan persiapan 2204 mesti diatur agar tidak menghabiskan energi sosial dan kapital yang dimiliki bangsa,” tutupnya.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

DPR Dukung Pasutri Gugat Aturan Kuota Internet Hangus ke MK

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:51

Partai Masyumi: Integritas Lemah Suburkan Politik Ijon

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:28

Celios Usulkan Efisiensi Cegah APBN 2026 Babak Belur

Jumat, 02 Januari 2026 | 23:09

Turkmenistan Legalkan Kripto Demi Sokong Ekonomi

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:39

Indonesia Kehilangan Peradaban

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:18

Presiden Prabowo Diminta Masifkan Pendidikan Anti Suap

Jumat, 02 Januari 2026 | 22:11

Jalan dan Jembatan Nasional di 3 Provinsi Sumatera Rampung 100 Persen

Jumat, 02 Januari 2026 | 21:55

Demokrat: Diam Terhadap Fitnah Bisa Dianggap Pembenaran

Jumat, 02 Januari 2026 | 21:42

China Hentikan One Child Policy, Kini Kejar Angka Kelahiran

Jumat, 02 Januari 2026 | 20:44

Ide Koalisi Permanen Pernah Gagal di Era Jokowi

Jumat, 02 Januari 2026 | 20:22

Selengkapnya