Berita

Presiden Brasil Jair Bolsonaro/Net

Dunia

Bolsonaro Akui Bosan Sering Ditanya Perihal Angka Kematian Covid-19 di Brasil

SELASA, 12 OKTOBER 2021 | 11:36 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Presiden Brasil Jair Bolsonaro mengaku bosan ketika ditanya dengan pertanyaan mengenai angka kematian Covid-19 di negaranya.

Beberapa hari yang lalu, Brasil telah mencapai tonggak baru, yaitu 600 ribu kasus kematian akibat Covid-19.

Berbicara di antara para pendukungnya di pantai di Guaruja, negara bagian Sao Paulo pada Senin (11/10), Bolsonaro mendapatkan pertanyaan tersebut dari seorang jurnalis.


"Di negara mana orang tidak mati? Katakan! Dengar, aku datang ke sini bukan untuk bosan," jawabnya, seperti dikutip Reuters.

Sejauh ini, Brasil sudah mencatat lebih dari 21,5 juta kasus Covid-19 dengan 601.011 kematian. Brasil sendiri masih berada di posisi tertinggi kedua di dunia setelah Amerika Serikat (AS) untuk angka kematian Covid-19.

Angka jajak pendapat Bolsonaro telah turun karena penanganannya yang buruk terhadap pandemi, meningkatnya inflasi, dan ekonomi yang lemah.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Ngobrol Serius dengan Kapolri

Senin, 19 Januari 2026 | 05:45

Legislator Golkar Tepis Keterlibatan Bahlil soal Sawit Papua

Senin, 19 Januari 2026 | 05:25

Dokter Tifa: Keren Sekali Mobilnya, Bang Eggi!

Senin, 19 Januari 2026 | 04:59

Mahasiswa Harus jadi Subjek Revolusi Digital, Bukan Hanya Penonton

Senin, 19 Januari 2026 | 04:47

Kader Gerindra Papua Barat Daya Wajib Sukseskan Program Pemerintah

Senin, 19 Januari 2026 | 04:27

Perbakin Lampung Incar Banyak Medali di PON 2028

Senin, 19 Januari 2026 | 03:59

Pendidikan Bukan Persekolahan

Senin, 19 Januari 2026 | 03:48

Maruarar Sirait Dicap Warganet sebagai Penyelamat Konglomerat

Senin, 19 Januari 2026 | 03:24

Narasi Bung Karno Lahir di Jombang Harus jadi Perhatian Pemkab

Senin, 19 Januari 2026 | 02:59

Dankodaeral X Cup 2026 Bidik Talenta Pesepak Bola Muda Papua

Senin, 19 Januari 2026 | 02:45

Selengkapnya