Berita

Presiden Peru Pedro Castillo/Net

Dunia

Diminta Presiden, PM Peru Mengundurkan Diri

KAMIS, 07 OKTOBER 2021 | 09:25 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Perdana Menteri Peru Guido Bellido telah memutuskan untuk mengundurkan diri, mendorong mundurnya seluruh kabinet.

Pengunduran diri Bellido disampaikan oleh Presiden Pedro Castillo dalam sebuah pengumuman di televisi pada Rabu (6/10).

"Hari ini, saya memberi tahu negara bahwa kami telah menerima pengunduran diri Perdana Menteri Guido Bellido Ugarte. Kami ucapkan terima kasih atas jasanya," kata Castillo, seperti dimuat AFP.


Di bawah hukum Peru, pengunduran diri perdana menteri secara otomatis memicu pengunduran diri seluruh kabinet.

Castillo tidak memberikan alasan Bellido mengundurkan diri. Tetapi ia mengatakan perdana menteri dan kabinet baru akan diumumkan segera.

Menurut surat pengunduran diri Bellido, ia mengatakan keputusan itu diambil atas permintaan Castillo.

Seperti Castillo, Bellido adalah anggota partai Marxis-Leninis Peru Bebas, meskipun ia dipandang sebagai anggota pemerintah sayap kiri dibandingkan dengan Castillo yang lebih pragmatis.

Dalam cuitan setelah pengumuman itu, Bellido mengatakan dia akan melawan Castillo. Ia juga mengunggah gambar pertempuran dari film "Gladiator", sebuah petunjuk tentang tantangan untuk Castillo ke depan.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Ngobrol Serius dengan Kapolri

Senin, 19 Januari 2026 | 05:45

Legislator Golkar Tepis Keterlibatan Bahlil soal Sawit Papua

Senin, 19 Januari 2026 | 05:25

Dokter Tifa: Keren Sekali Mobilnya, Bang Eggi!

Senin, 19 Januari 2026 | 04:59

Mahasiswa Harus jadi Subjek Revolusi Digital, Bukan Hanya Penonton

Senin, 19 Januari 2026 | 04:47

Kader Gerindra Papua Barat Daya Wajib Sukseskan Program Pemerintah

Senin, 19 Januari 2026 | 04:27

Perbakin Lampung Incar Banyak Medali di PON 2028

Senin, 19 Januari 2026 | 03:59

Pendidikan Bukan Persekolahan

Senin, 19 Januari 2026 | 03:48

Maruarar Sirait Dicap Warganet sebagai Penyelamat Konglomerat

Senin, 19 Januari 2026 | 03:24

Narasi Bung Karno Lahir di Jombang Harus jadi Perhatian Pemkab

Senin, 19 Januari 2026 | 02:59

Dankodaeral X Cup 2026 Bidik Talenta Pesepak Bola Muda Papua

Senin, 19 Januari 2026 | 02:45

Selengkapnya