Berita

Presiden Rusia Vladimir Putin/Net

Dunia

Denmark, Norwegia dan Swedia Buat Aliansi Militer, Rusia Jadi Target Khusus

JUMAT, 24 SEPTEMBER 2021 | 15:51 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Tiga negara Skandinavia sekaligus anggota NATO dilaporkan membuat perjanjian pertahanan untuk meningkatkan kapasitas bersama dalam menghadapi Rusia.

Mereka adalah Swedia, Denmark, dan Norwegia. Ketiganya akan menandatangani perjanjian kerjasama operasi militer pada Jumat (23/9). Tujuannya untuk meningkatkan kemampuan militer melalui latihan bersama.

Menurut ketiganya, situasi keamanan di Selat Oresund dan wilayah Laut Utara telah memburuk. Untuk itu, kemampuan menghadapi ancaman dan pelanggaran secara bersama-sama perlu ditingkatkan.


Menteri Pertahanan Norwegia Frank Bakke-Jensen menyarankan agar perjanjian itu membuat gambaran keamanan lebih aman, sebagai pelengkap NATO.

"Ini menghalangi dan memiliki efek keamanan yang signifikan," ujar Bakke-Jensen kepada saluran televisi Norwegia, TV2.

Sebaliknya, Menteri Pertahanan Denmark Trine Bramsen berpendapat bahwa perjanjian itu tidak secara signifikan mengubah situasi keamanan negara itu.

"NATO lah yang menjadi jaminan kami jika kami tiba-tiba diserang. Tapi itu tidak mengubah fakta bahwa selalu baik ketika tetangga datang untuk menyelamatkan. Bantuan dari tetangga juga merupakan hal yang sangat penting dalam konteks militer," jelasnya.

Menteri Pertahanan Swedia Peter Hultqvist menekankan pentingnya memperluas kerjasama militer dengan negara lain, dengan meningkatnya risiko terorisme internasional dan dunia yang lebih bermasalah.

Hultqvist secara khusus menyebutkan nama Rusia sebagai musuh yang dimaksud.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya