Berita

Menteri Dalam Negeri, M. Tito Karnavian/Net

Politik

Selain Tekan Angka Stunting, Mendagri Minta PKK Ikut Aktif Galang Solidaritas Bansos Korban Covid-19

KAMIS, 15 JULI 2021 | 21:55 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Solidaritas di tengah masyaralat dalam masa darurat Covid-19 yang terjadi di berbagai wilayah di Indonesia sekarang ini menjadi perhatian Menteri Dalam Negeri, M. Tito Karnavian.

Tito meminta Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK ) tidak hanya bergerak untuk menekan angka stunting (kekerdilan pada anak). Tapi juga berperan dalam membangun solidaritas masyarakat dalam menghadapi pandemi Covid-19.

"PKK bersama-sama dengan semua pihak yang lain, galang solidaritas sosial untuk memberikan bantuan-bantuan sosial," ujar Tito dalam keterangan tertulis, Kamis (15/7).


Selain itu, ia juga berharap PKK bisa berperan dalam rangka menekan angka penularan Covid-19 di daerahnya masing-masing.

Menurutnya, ada satu kegiatan yang bisa dilakukan PKK terkait hal tersebut. Yaitu, dengan mensosialisasikan protokol kesehatan Covid-19 dan kampanye serta pembagian masker secara gratis.

"Kemudian juga membuat terobosan kreatif agar masyarakat kita rajin mencuci tangan, baik yang berbahan sabun atau produk-produk hand sanitizer," ungkap Tito.

"Kemudian juga melakukan jaga jarak, physical distancing agar tidak terpapar, mengindari kerumunan dan mengurangi mobilitas," tandasnya.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya