Berita

Anggota Komisi IX DPR Muhammad Nabil Haroen/Repro

Politik

Masyarakat Jenuh Karena Covid-19, Gus Nabil Sarankan Pemerintah Lebih Kreatif Suguhkan Hiburan

KAMIS, 20 MEI 2021 | 19:27 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhur Binsar Panjaitan menekan MoU kerjasama dengan sejumlah hotel mewah di Bali.

Luhut menginiasi anak buah yang bertugas di Kementerian di bawah koordinasinya untuk bisa melakukan work from Bali.

Luhut menginisiasi hal itu untuk meningkatkan pariwisata Bali yang babak belur dihantam pandemi Covid-19 selama setahun lebih.


Di sisi lain, pemerintah tengah menekan penyebaran pandemi Covid-19 dengan melakukan pembatasan aktivitas.

Menyikapi hal tersebut, anggota Komisi IX DPR Muhammad Nabil Haroen mengaku belum mengetahui secara detail maksud Luhut untuk bekerja dari Bali tersebut.

Namun demikian, menurut politisi yang karib disapa Gus Nabil ini masyarakat mampu menjaga protokol kesehatan dengan baik.

"Saya kira menegakkan protokol kesehatan itu menjadi kunci yang paling penting menurut saya,” ucap Gus Nabil alam acara diskusi virtual, Tanya Jawab Cak Ulung bertema Larangan Mudik dan Lonjakan Covid-19, Kamis (20/5).

Dikatakan Gus Nabil. selama dirinya bergulat dengan pandemi Covid-19, salah satu solusi untuk menekan penyebaran pandemi Covid-19 yakni menjaga protokol kesehatan.

Politisi PDI Perjuangan ini pun memberikan saran kepada pemerintah untuk menyuguhkan sejumlah hiburan untuk mengusir kejenuhan masyarakat akiibat pandemi Covid-19 ini.

"Misalnya pemerintah menghasilkan hiburan-hiburan yang menarik misalnya mengundang stasiun TV menayangkan lagi kartun-kartun Doraemon, Ninja Hatori, atau si Unyil atau Lenong Bocah supaya mengurangi kejenuhan masyarakat,” katanya.

"Masyarakat ini jenuh luar biasa kalau ada hiburan kayak tadi, itu Mas Heri agak sedikit terkurangi stres,” tandasnya.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Arahan Presiden, Penjahit Pribadi Bentuk Satgasus Garuda Guna Bantu Korban Bencana

Rabu, 28 Januari 2026 | 10:11

Publik Diajak Berprasangka Baik ke Prabowo soal Gabung BoP Bentukan Trump

Rabu, 28 Januari 2026 | 10:08

Kejagung Tindak Tegas Jaksa Diduga Bermasalah di Daerah

Rabu, 28 Januari 2026 | 10:01

Dolar AS Tertekan, Sentuh Level Terendah Hampir Empat Tahun

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:57

Kemenhaj Borong Bumbu Nusantara UMKM ke Dapur Haji

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:48

IHSG Ambruk 6,53 Persen Pagi Ini

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:47

Kekosongan Posisi Wamenkeu Dinilai Bisa Picu Reshuffle di Kementerian Lain

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:42

KPK Bakal Perpanjang Pencekalan Bos Maktour Travel Fuad Hasan Masyhur

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:29

Realisasi DMO Minyakita Melambat, Ekspor CPO Tertekan

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:25

Bursa Asia Menguat Ikuti Reli Wall Street

Rabu, 28 Januari 2026 | 09:10

Selengkapnya