Berita

Mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) AM Hendropriyono/Net

Politik

Tanggapi Hendropriyono, Eks Menkominfo: Israel Satu-satunya Penjajah Yang Masih Ada, Bukan Urusan Kita Kah?

KAMIS, 20 MEI 2021 | 07:28 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

RMOL. Pernyataan dari mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) AM Hendropriyono terus mengundang kontroversi di masyarakat. Ini lantaran Gurubesar Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) itu menyebut konflik Palestina dan Israel bukan urusan Indonesia, melainkan urusan bangsa Arab dan Yahudi.

Mantan Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Tifatul Sembiring pun turut berkomentar atas apa yang disampaikan Hendropriyono tersebut.

Menurutnya, dukungan Indonesia pada Palestina merupakan pengejawantahan dari UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Di mana dalam pembukaan konstitusi itu menegaskan bahwa penjajahan di atas dunia harus dihapuskan.


“Israel itu penjajah yang keji, satu-satunya penjajah yang masih ada,” ujar politisi PKS tersebut dalam akun Twitter pribadinya sesaat lalu, Kamis (20/5).

Selain itu, kata Tifatul, Indonesia berutang budi pada Palestina. Di mana Palestina merupakan bangsa pertama yang mengakui kemerdekaan Republik Indonesia.

“Palestina negara pertama yang mengakui kemerdekaan RI. Bukan urusan kita Pak?” tanyanya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya