Berita

Foto udara bekas bangunan SD, rumah dinas guru dan puskesmas yang dibakar teroris OPM/Ist

Pertahanan

KKB Yang Bakar SD Dan Puskesmas Di Ilaga Dipimpin Peni Murib

SELASA, 04 MEI 2021 | 21:18 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Aparat TNI-Polri yang tergabung dalam Satgas Operasi Nemangkawi berhasil mengendalikan situasi pasca Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) membakar SD dan Puskesmas di Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua.

Informasi yang diperoleh redaksi Kantor Berita Politik RMOL, penyebab aksi berutal KKB itu lantaran posisinya yang terdesak dari Perkotaan dan Bandara Distrik Illaga oleh Satgas Nemangkawi.

Kasatgas Humas Nemangkawi Kombes Iqbal Al Qudussy menyampaikan, saat ini aparat Polres Puncak telah melakukan pemeriksaan kepada para saksi yang melihat langsung aksi brutal KKB itu.


"Pada saat melakukan aksi teror, Para KKB  menggunakan Baju singlet loreng, semua masih muda, memakai kalung manik - manik dominasi warna merah serta mengecat muka berwarna Hitam," kata Iqbal kepada wartawan, Selasa (4/5).

Dari keterangan saksi, kata Iqbal, KKB biasanya berjaga jaga di Kamp. Amungi dekat jembatan Amunggi, dan juga di Pintu Angin Kamp. Wuloni, mereka membuat Pos Pantau di Kamp. Wuloni untuk memantau pergerakan Anggota TNI Polri.

Pasca pembakaran, kondisi keamanan telah terkendali, karena kelompok yang melakukan pembakaran telah terindentifikasi dan dikejar oleh Satgas Nemangkawi.

"Diduga yang melakukan aksi KKB pimpinan Peni Murib," ungkap Iqbal.


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Lagi Sakit, Jangan Biarkan Jokowi Terus-terusan Temui Fans

Senin, 12 Januari 2026 | 04:13

Eggi-Damai Dicurigai Bohong soal Bawa Misi TPUA saat Jumpa Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 04:08

Membongkar Praktik Manipulasi Pegawai Pajak

Senin, 12 Januari 2026 | 03:38

Jokowi Bermanuver Pecah Belah Perjuangan Bongkar Kasus Ijazah

Senin, 12 Januari 2026 | 03:08

Kata Yaqut, Korupsi Adalah Musuh Bersama

Senin, 12 Januari 2026 | 03:04

Sindiran Telak Dokter Tifa Usai Eggi-Damai Datangi Jokowi

Senin, 12 Januari 2026 | 02:35

Jokowi Masih Meninggalkan Jejak Buruk setelah Lengser

Senin, 12 Januari 2026 | 02:15

PDIP Gelar Bimtek DPRD se-Indonesia di Ancol

Senin, 12 Januari 2026 | 02:13

RFCC Complex Perkuat Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 01:37

Awalnya Pertemuan Eggi-Damai dengan Jokowi Diagendakan Rahasia

Senin, 12 Januari 2026 | 01:16

Selengkapnya