Berita

Presiden Recep Tayyip Erdogan/Net

Dunia

Hari Buruh Internasional, Erdogan Janjikan Kesejahteraan Dan Peluang Kerja Bagi Warga Turki

SABTU, 01 MEI 2021 | 06:26 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengeluarkan pesan untuk Hari Buruh Internasional yang diperingati setiap tanggal 1 Mei, pada Jumat (30/4) waktu setempat.

Dalam pesannya, Erdogan berjanji untuk terus berupaya meningkatkan kesejahteraan dan peluang kerja bagi setiap warga negara Turki.

Erdogan juga mengatakan bahwa negaranya bertujuan untuk melindungi hak dan kepentingan pekerja dalam semua kebijakan pembangunan ekonominya.


"Kami telah melakukan upaya besar bagi para pekerja untuk meminimalkan dampak pandemi virus korona, yang telah memengaruhi semua secara global dan menyebabkan peraturan baru dalam kehidupan kerja," kata Erdogan, seperti dikutip dari Anadolu Agency.

May Day atau Hari Buruh Internasional pertama kali muncul sebagai acara memperingati buruh pekerja sedunia pada 1 Mei 1886, ketika sekelompok pekerja di AS melakukan pemogokan besar-besaran selama delapan jam kerja.

Di Turki, perayaan May Day resmi diadakan pada tahun 1923.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya