Berita

Direktur Eksekutif Indonesia Political Review, Ujang Komarudin/Repro

Politik

Inisial M Menurut PKB Bakal Kena Reshuffle, Pengamat: Sebut Saja, Jangan Lempar Batu Sembunyi Tangan

SENIN, 19 APRIL 2021 | 14:49 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Munculnya inisial M jadi salah seorang yang akan digeser posisinya dari Kabinet Indonesia Maju masih jadi polemik di masyarakat.

Kemunculan inisial tersebut dipicu oleh pernyataan pihak Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).

Alhasil, publik pun beranggapan PKB tengah main aman dengan melempar isu tersebut, lantaran takut menterinya terkena reshuffle.

Menurut pengamat politik dari Universitas Al Azhar Indonesia, Ujang Komarudin, seharusnya PKB menyebutkan secara gamblang siapa menteri berinisial M tersebut.

"Mestinya disebutkan saja siapa inisial M tersebut. Agar tak jadi polemik di mata publik,” ucap Ujang kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (19/4).

Direktur Eksekutif Indonesia Political Review tersebut meminta PKB tidak mengumbar isu dengan maksud untuk menutupi kinerja menteri dari partainya.

"Jangan sampai lempar batu sembunyi tangan. Jangan sampai lempar isu inisial M. Tapi sembunyikan kesalahan menterinya sendiri,” tandasnya.

Populer

Ini Kronologi Perkelahian Anggota Brimob Vs TNI AL di Sorong

Minggu, 14 April 2024 | 21:59

Bupati Sidoarjo Gus Muhdlor Resmi Tersangka KPK

Selasa, 16 April 2024 | 07:08

Rusia Pakai Rudal Siluman Rahasia untuk Bombardir Infrastruktur Energi Ukraina

Jumat, 12 April 2024 | 16:58

Pemberontak Menang, Pasukan Junta Ngacir Keluar Perbatasan Myawaddy

Kamis, 11 April 2024 | 19:15

Megawati Peringatkan Bakal Terjadi Guncangan Politik Setelah Jokowi Jadi Malin Kundang

Kamis, 11 April 2024 | 18:23

Tim Kecil Dibentuk, Partai Negoro Bersiap Unjuk Gigi

Senin, 15 April 2024 | 18:59

Mau Perang Tapi Kere, Bagaimana?

Senin, 15 April 2024 | 12:34

UPDATE

Undip Pastikan Telusuri Dugaan Pelecehan Seksual Meski Belum Terima Laporan Korban

Jumat, 19 April 2024 | 14:03

FBI Tuding Hacker Tiongkok Siapkan Serangan Dahsyat untuk Hancurkan Amerika

Jumat, 19 April 2024 | 13:51

Masuk Bursa Cagub Jabar dari PDIP, Ono Surono: Kalau Ada Instruksi, Maju

Jumat, 19 April 2024 | 13:44

Kebakaran Ruko di Mampang Diduga Akibat Ledakan Kompresor

Jumat, 19 April 2024 | 13:27

Din Syamsuddin Ajak Massa Aksi Dukung MK Tegakkan Amar Ma'ruf Nahi Munkar

Jumat, 19 April 2024 | 13:24

Saint Kitts dan Nevis Konsisten Dukung Otonomi Sahara Maroko

Jumat, 19 April 2024 | 13:15

Hingga Jumat Siang Tak Kunjung Hadir di KPK, Gus Muhdlor Mangkir?

Jumat, 19 April 2024 | 13:10

Beda dengan Erick Thohir, Airlangga Minta BUMN Tidak Borong Dolar di Tengah Konflik Iran-Israel

Jumat, 19 April 2024 | 13:00

Lion Air Group: Dua Penyelundup Narkoba Karyawan Pihak Ketiga

Jumat, 19 April 2024 | 12:55

Dukung Optimalisasi Pengawasan Pemilu, PAN-RB Tambah Formasi ASN Bawaslu

Jumat, 19 April 2024 | 12:50

Selengkapnya