Berita

Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPR RI, Jazuli Juwaini/Ist

Politik

PKS: Demokrasi Kita Saat Ini Tertatih-tatih Akibat Oligarki Kekuasaan

MINGGU, 11 APRIL 2021 | 19:27 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Demokrasi akan berjalan dengan baik apabila segala prosesnya berjalan dengan jujur dan adil tanpa dicampuri politik uang dan hal-hal lain yang menghambat demokrasi menjadi baik.

Hal tersebut ditegaskan Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Jazuli Juwaini yang menyebut demokrasi Indonesia berbeda dengan negara lain karena Indonesia memiliki Pancasila sebagai dasar negara sekaligus identitas dan karakter bangsa.

“Demokrasi Indonesia berjalan dengan baik ketika awal reformasi. Namun saat ini, demokrasi kembali tertatih-tatih akibat oligarki kekuasaan dan kapital,” kata Jazuli, Minggu (11/4).


Ia menjelaskan, dibutuhkan komitmen kuat seluruh elemen bangsa dalam mewujudkan demokrasi pancasila yang substantif,  yaitu demokrasi yang menghasilkan kesejahteraan rakyat berdasarkan nilai-nilai Pancasila dan UUD 1945.

Sementara itu, Wakil Ketua Majelis Syuro PKS, Mohammad Sohibul Iman, mengatakan saat ini masyarakat terhadap akan terwujudnya demokrasi yang substantif dan lebih baik.

Namun saat ini demokrasi di Tanah Air masih belum sesuai dengan harapan. Sebab, money politics masih marak terjadi dan membuat demokrasi tidak lebih baik dan adanya kekuatan besar yang disebut oligarki.

"Penyebab mundurnya demokrasi Indonesia salah satunya akibat dari desain institusi demokrasi kita yang belum tuntas, menyempitnya partisipasi publik, kemudian pengelolaan negara yang tidak baik akibat abuse of power," tandasnya.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

Tak Pelihara Buzzer, Prabowo Layak Terus Didukung

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:14

Stasiun Cirebon Dipadati Penumpang Arus Balik Nataru

Jumat, 02 Januari 2026 | 04:00

SBY Pertimbangkan Langkah Hukum, Mega Tak Suka Main Belakang

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:34

Pilkada Lewat DPRD Cermin Ketakutan terhadap Suara Rakyat

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:26

Jika Mau Kejaksaan Sangat Gampang Ciduk Silfester

Jumat, 02 Januari 2026 | 03:01

Pilkada Lewat DPRD Sudah Pasti Ditolak

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:37

Resolusi 2026 Rismon Sianipar: Makzulkan Gibran Wapres Terburuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:13

Kata Golkar Soal Pertemuan Bahlil, Dasco, Zuhas dan Cak Imin

Jumat, 02 Januari 2026 | 02:10

Penumpang TransJakarta Minta Pelaku Pelecehan Seksual Ditindak Tegas

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:38

Bulgaria Resmi Gunakan Euro, Tinggalkan Lev

Jumat, 02 Januari 2026 | 01:21

Selengkapnya