Berita

Bandar besra ganja 115 kg ditangkap Satreskoba POlres Jakarta Barat/RMOLJakarta

Presisi

Polres Jakarta Barat Tangkap Seorang Bandar Dengan Bukti 115 Kg Ganja

RABU, 03 MARET 2021 | 02:07 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Satresnarkoba Polres Metro Jakarta Barat menangkap seorang berinisial F yang menjadi bandar besar ganja 115 kilogram.

Tim sendiri dipimpin langsung oleh Kasat Narkoba AKBP Ronaldo Maradona.

Rencananya, ganja tersebut akan dikirim ke wilayah lain dengan modus dimasukan ke dalam 3 drum besar. F ditangkap di wilayah Sumatera Utara.

Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Ady Wibowo mengonfirmasi atas penangkapan tersebut.

"Benar, kami baru saja menangkap bandar besar berinisial F di Sumatera Utara," kata Ady, Selasa malam seperti diberitakan Kantor Berita RMOLJakarta (2/3).

Di sisi lain, AKBP Ronaldo Maradona belum bisa memberikan keterangan lebih jauh karena pihaknya masih akan mengembangkan kasus tersebut.

Ronaldo menduga ada pelaku lain yang terlibat dalam peredaran ganja 115 Kikogram modus dalam drum itu.

"Kami akan terus kembangkan untuk menangkap pelaku lain. Kami akan terus perangi narkoba ini sampai ke akar-akarnya," ucap Ronaldo.

Sebalumnya, Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat menciduk kurir ganja 115 kilogram berinisial PYP (25) dan pemesan ganja 115 kilogram berinisial DK (26) di kawasan Depok, Jawa Barat pada (16/2) lalu.

Mereka kini sudah mendekam di tahanan Polres Metro Jakbar.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Tim 7 Jokowi Sedekah 1.000 Susu dan Makan Gratis

Selasa, 30 April 2024 | 20:00

Jajaki Alutsista Canggih, KSAL Kunjungi Industri Pertahanan China

Selasa, 30 April 2024 | 19:53

Fahri Minta Pembawa Nama Umat yang Tolak 02 Segera Introspeksi

Selasa, 30 April 2024 | 19:45

Kemhan RI akan Serap Teknologi dari India

Selasa, 30 April 2024 | 19:31

Mantan Gubernur BI Apresiasi Program Makan Siang Gratis

Selasa, 30 April 2024 | 19:22

Anies Bantah Bakal Bikin Parpol

Selasa, 30 April 2024 | 19:07

Bertemu Mendag Inggris, Menko Airlangga Bahas Penguatan Ekonomi Perdagangan

Selasa, 30 April 2024 | 18:44

Dandim Pinrang Raih Juara 2 Lomba Karya Jurnalistik yang Digelar Mabesad

Selasa, 30 April 2024 | 18:43

Raja Charles III Lanjutkan Tugas Kerajaan Sambil Berjuang Melawan Kanker

Selasa, 30 April 2024 | 18:33

Kemhan India dan Indonesia Gelar Pameran Industri Pertahanan

Selasa, 30 April 2024 | 18:31

Selengkapnya