Berita

Anggota Komisi II DPR RI Fraksi PKS Nasir Djamil/Net

Politik

Fraksi PKS Tidak Khawatir Banyak Fraksi 'Balik Kanan' Tolak Revisi UU Pemilu

SELASA, 09 FEBRUARI 2021 | 22:26 WIB | LAPORAN: FAISAL ARISTAMA

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tetap tidak putus asa meskipun hanya sedikit fraksi yang masih bertahan memperjuangkan agar UU 7/2017 tentang Pemilu direvisi.

Demikian ditegaskan anggota Komisi II DPR RI Fraksi PKS Nasir Djamil saat menjadi narasumber dalam diskusi daring Obrolan Bareng Bang Ruslan bertajuk "Ramai-ramai Mundur Tolak Revisi UU Pemilu" yang diselenggarakan Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (9/2).

"Pemerintah harus memikirkan ulang hal ini. Fraksi PKS tetap mendorong revisi UU Pemilu untuk perbaikan kedepannya. Dan kami tentu tidak khawatir (fraksi lain mundur)," tegas Nasir.

Politikus PKS ini meyakini, sekalipun fraksinya di parlemen kalah soal UU Pemilu tidak direvisi, masih ada dukungan kekuatan civil society yang akan tetap mengawal proses demokratisasi dalam hal kepemiluan ini terus ada perbaikan-perbaikan. Salah satunya dengan melakukan revisi UU Nomor 7/2017 tentang Pemilu.

"Masih ada kekuatan ekstra parlemen yang bisa membangun opini. Dan teman-teman koalisi masyarakat sipil yang selama ini bergerak di dunia pemilu tidak boleh kendor untuk mengingatkan pengambil kebijakan," pungkasnya.

Selain Nasir, narasumber lain dalam diskusi daring Obrolan Bareng Bang Ruslan tersebut yakni Peneliti Perludem Fadli Ramdhanil.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Viral Video Mesum Warga Binaan, Kadiv Pemasyarakatan Jateng: Itu Video Lama

Jumat, 19 April 2024 | 21:35

UPDATE

Satgas Judi Online Jangan Hanya Fokus Penegakkan Hukum

Minggu, 28 April 2024 | 08:06

Pekerja Asal Jakarta di Luar Negeri Was-was Kebijakan Penonaktifan NIK

Minggu, 28 April 2024 | 08:01

PSI Yakini Ekonomi Indonesia Stabil di Tengah Keriuhan Pilkada

Minggu, 28 April 2024 | 07:41

Ganjil Genap di Jakarta Tak Berlaku saat Hari Buruh

Minggu, 28 April 2024 | 07:21

Cuaca Jakarta Hari Ini Berawan dan Cerah Cerawan

Minggu, 28 April 2024 | 07:11

UU DKJ Beri Wewenang Bamus Betawi Sertifikasi Kebudayaan

Minggu, 28 April 2024 | 07:05

Latihan Evakuasi Medis Udara

Minggu, 28 April 2024 | 06:56

Akibat Amandemen UUD 1945, Kedaulatan Hanya Milik Parpol

Minggu, 28 April 2024 | 06:26

Pangkoarmada I Kunjungi Prajurit Penjaga Pulau Terluar

Minggu, 28 April 2024 | 05:55

Potret Bangsa Pasca-Amandemen UUD 1945

Minggu, 28 April 2024 | 05:35

Selengkapnya