Berita

Kapolri terpilih Komjen Listyo Sigit Prabowo/Net

Politik

Kapolri Baru Gagas Presisi, Suparji Ahmad: Realisasikan Secara Autentik

JUMAT, 22 JANUARI 2021 | 05:28 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Kapolri terpilih Komjen Listyo Sigit Prabowo menggagas Polri Presisi dalam menjalankan tugas kepemimpinan di Korps Bahayangkara.

Pengamat hukum dari Universitas Al Azhar Indonesia Suparji Ahmad melihat, visi Polri Presisi merupakan transformasi Promoter yang digawangi oleh Tito Karnavian.

Kata Suparji, seharusnya dalam visi Polri Presisi yang disampaikan di hadapan Komisi III DPR itu harus mencakup evaluasi dari gagasan Promoter yang beberapa tahun terakhir jadi tagline Polri.

"Secara substantif antara promoter dan presisi hanya beti, beda-beda tipis. Spiritnya adalah kemampuan memprediksi kemungkinan dan tantangan yang akan terjadi," demikian Suparji Ahmad kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (22/1)

Lebih lanjut Suparji menyebutkan, dalam gagasan Sigit, muatannya adalah nilai profesionalitas Polri yaitu menangani setiap masalah secara profesional.

"Tranparansi berkeadilan analog dengan terpercaya oleh masyarakat, karena mampu bersikap dan bertindak adil," ujar Suparji.

Suparji meminta Sigit segera merealisasikan gagasan Presisi secara autentik dan berkesinambungan dengan gagasan Promoter sebelumnya.

"Visi tentan Presisi dapat direalisasikan secara otentik. Rangkul semua kekuatan Polri dengan membangun soliditas dan solidaritas," pungkas Suparji.

Gagasan Polri Presisi yang disampaikan Komjen Listyo Sigit Parbowo adalah  merupakan konsep pemolisian yang prediktif, responsibilitas, dan transparansi berkeadilan.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Daftar Bakal Calon Gubernur, Barry Simorangkir Bicara Smart City dan Kesehatan Untuk Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 22:04

Acara Lulus-Lulusan Pakai Atribut Bintang Kejora, Polisi Turun ke SMUN 2 Dogiyai

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:57

Konflik Kepentingan, Klub Presiden Sulit Diwujudkan

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:41

Lantamal VI Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Banjir dan Longsor di Luwu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Ketua MPR: Ditjen Bea Cukai, Perbaiki Kinerja dan Minimalkan Celah Pelanggaran!

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Anies: Yang Tidak Mendapatkan Amanah Berada di Luar Kabinet, Pakem Saya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:25

Ide Presidential Club Karena Prabowo Ingin Serap Pengalaman Presiden Terdahulu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:17

Ma’ruf Amin: Presidential Club Ide Bagus

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:09

Matangkan Persiapan Pilkada, Golkar Gelar Rakor Bacakada se-Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:04

Dua Kapal Patroli Baru Buatan Dalam Negeri Perkuat TNI AL, Ini Spesifikasinya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:00

Selengkapnya