Berita

Pengamat politik, Rocky Gerung/Net

Politik

Ada Sosok Madam Di Korupsi Bansos, Rocky Gerung: Semua Orang Ngerti Siapa Yang Disebut Madam

KAMIS, 21 JANUARI 2021 | 13:33 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Masyarakat Indonesia dianggap mengerti siapa sosok "madam" seperti cover Koran Tempo soal kasus suap bantuan sosial (Bansos) Covid-19 yang menjerat Juliari P. Batubara (JPB) saat menjabat Menteri Sosial.

"Saya kira semua orang mengerti siapa yang disebut madam gitu," ujar pengamat politik, Rocky Gerung seperti video yang diunggah akun YouTube Rocky Gerung Official, Kamis (21/1).

Menurut Rocky, sebelumnya juga ada misteri yang disebut dengan "madam de syuga" yang ternyata adalah istri Presiden Soekarno, Dewi Soekarnoputri.

"Nah sekarang kita mau menduga-duga, apakah madam itu adalah satu sinyal tentang kekuasaan yang dalam tradisi Eropa itu disebut madam artinya aristokrat gitu?" kata Rocky.

Rocky menambahkan, cover Koran Tempo yang memperlihatkan gambar seseorang yang mengenakan gaun sedang duduk di atas bangku dengan berkepala banteng itu dianggap menimbulkan sensasi estetika.

"Nah sensasi itu yang ingin dibaca orang secara politisi. Itu sebetulnya," pungkas Rocky.

Dalam laporan Koran Tempo, tidak semua penyedia bansos dikutip fee oleh Juliari yang juga menjabat sebagai Wakil Bendahara Umum DPP PDIP.

Di mana, diduga jatah kuota untuk dua politisi PDIP, Herman Herry dan Ihsan Yunus tidak dipotong fee 10 persen, seperti perusahaan lainnya yang dipotong fee 10 persen.

Jatah kedua anggota DPR itu disebutkan tidak dipotong karena merupakan bagian dari madam. Madam sendiri diduga merupakan sebutan yang mengacu kepada seorang petinggi partai.

Populer

Gempa Megathrust Bisa Bikin Jakarta Lumpuh, Begini Penjelasan BMKG

Jumat, 22 Maret 2024 | 06:27

KPK Lelang 22 iPhone dan Samsung, Harga Mulai Rp575 Ribu

Senin, 25 Maret 2024 | 16:46

Pj Gubernur Jawa Barat Dukung KKL II Pemuda Katolik

Kamis, 21 Maret 2024 | 08:22

KPK Diminta Segera Tangkap Direktur Eksekutif LPEI

Jumat, 22 Maret 2024 | 15:59

Bawaslu Bakal Ungkap Dugaan Pengerahan Bansos Jokowi untuk Menangkan Prabowo-Gibran

Rabu, 27 Maret 2024 | 18:34

Connie Bakrie Resmi Dipolisikan

Sabtu, 23 Maret 2024 | 03:11

KPK Lelang Gedung Lampung Nahdiyin Center

Selasa, 26 Maret 2024 | 10:12

UPDATE

Jelang Piala AFF dan AFC, 36 Pemain Masuk Seleksi Tim U-16 Tahap Dua

Jumat, 29 Maret 2024 | 08:02

Gunung Semeru Kembali Erupsi, Warga DIminta Tak Beraktivitas

Jumat, 29 Maret 2024 | 07:25

Kemnaker Gelar Business Meeting Pengembangan SDM Sektor Pariwisata

Jumat, 29 Maret 2024 | 07:11

2.098 Warga Terjangkit DBD, Pemkot Bandung Siagakan 41 Rumah Sakit

Jumat, 29 Maret 2024 | 07:01

Sebagian Wilayah Jakarta Diprediksi Hujan Ringan

Jumat, 29 Maret 2024 | 06:21

Warga Diimbau Lapor RT sebelum Mudik Lebaran

Jumat, 29 Maret 2024 | 06:11

Generasi Z di Jakarta Bisa Berkontribusi Kendalikan Inflasi

Jumat, 29 Maret 2024 | 06:04

Surat Dr Paristiyanti Nuwardani Diduga jadi Penyebab TPPO Farienjob Jerman

Jumat, 29 Maret 2024 | 06:00

Elektabilitas Cak Thoriq Tak Terkejar Jelang Pilkada Lumajang

Jumat, 29 Maret 2024 | 05:42

Satpol PP Diminta Jaga Perilaku saat Berinteraksi dengan Masyarakat

Jumat, 29 Maret 2024 | 05:31

Selengkapnya