Berita

KRI Parang dalam pencarian pesawat Sriwijaya Air SJ-182/RMOL

Nusantara

Kopaska Temukan Potongan Tubuh Dan Serpihan Pesawat Di Kedalaman 30 Meter

MINGGU, 10 JANUARI 2021 | 17:37 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Potongn tubuh diduga penumpang pesawat Sriwijaya Air SJ-182 yang jatuh di perairan Kepulauan Seribu kembali ditemukan.

Komandan KRI Karang, Letnan Kolonel Laut Hendra Dwinanto mengatakan, tim penyelam Kopaska di KRI Parang berhasil menemukan serpihan pesawat dan potongan tubuh manusia.

Potongan tubuh ditemukan dalam pencarian di perairan Kepulauan Seribu dengan kedalaman 20 meter.


"Temuan antara kedalaman 15 sampai 20 meter ya," kata Letkol Hendra ditemui di dermaga JICT 2, Jakarta, Minggu (10/1).

Sejauh ini, ia mengatakan tidak menemukan kendala dalam melakukan pencarian serpihan pesawat Sriwijaya Air di perairan Pulau Laki, Kepulauan Seribu.

Hendra mengatakan, cuaca di sekitaran lokasi dalam kondisi bagus dan memungkinkan tim penyelam Kopaska menjalankan tugas.

"Tidak ada (halangan), cuaca bagus. Mendukung semua," tandas Hendra.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

UPDATE

Bakamla Kirim KN. Singa Laut-402 untuk Misi Kemanusiaan ke Siau

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:40

Intelektual Muda NU: Pelapor Pandji ke Polisi Khianati Tradisi Humor Gus Dur

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:22

Gilgamesh dan Global Antropogenik

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:59

Alat Berat Tiba di Aceh

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:45

Program Jatim Agro Sukses Sejahterakan Petani dan Peternak

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:22

Panglima TNI Terima Penganugerahan DSO dari Presiden Singapura

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:59

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Mengawal Titiek Soeharto

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:25

Intelektual Muda NU Pertanyakan Ke-NU-an Pelapor Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:59

Penampilan TNI di Pakistan Day Siap Perkuat Diplomasi Pertahanan

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:42

Selengkapnya