Berita

Anies Baswedan dinobatkan jadi gubernur terpopuler/Repro

Politik

Anies Baswedan Dinobatkan Jadi Gubernur Terpopuler Di Media Digital 2020

KAMIS, 26 NOVEMBER 2020 | 21:24 WIB | LAPORAN: AHMAD ALFIAN

Pemerintah provinsi DKI Jakarta di tangan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tidak henti-hentinya mencetak prestasi.

Teranyar, Pemprov DKI dinobatkan menjadi pemenang dalam anugerah humas Indonesia Kategori Pemerintah Provinsi terpopuler di media digital 2020 dan pemenang anugerah hubungan masyarakat Indonesia kategori Gubernur terpopuler di media digital 2020.

Gubernur Anies melalui akun Facebook resminya menjelaskan Anugerah Humas Indonesia (AHI) 2020 merupakan kompetisi kinerja humas pemerintah di Kementerian, Lembaga, Pemerintah Daerah, BUMN, Anak BUMN dan BUMD se- Indonesia.


"AHI 2020 adalah barometer pencapaian tertinggi kinerja Departemen/Biro/Bagian Humas/Dinas Kominfo," tulis Anies seperti dikutip Kantor Berita RMOLJakarta, Kamis (26/11).

Mantan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan (Mendikbud) itu melanjutkan, pandemi Covid-19 yang saat ini mewabah memang penuh dengan tantangan.

Namun di balik itu semua terdapat peluang yang mengantarkan masyarakat kepada era baru dimana interaksi dapat dilakukan melalui media digital.

"Terima kasih atas apresiasi Humas Indonesia, ini adalah hasil kerja keras jajaran Dinas Komunikasi Informatika dan Statistik Provinsi DKI Jakarta. Selamat atas pencapaiannya, semoga terus memberi manfaat bagi warga Jakarta," demikian Anies.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

UPDATE

Bakamla Kirim KN. Singa Laut-402 untuk Misi Kemanusiaan ke Siau

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:40

Intelektual Muda NU: Pelapor Pandji ke Polisi Khianati Tradisi Humor Gus Dur

Jumat, 09 Januari 2026 | 05:22

Gilgamesh dan Global Antropogenik

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:59

Alat Berat Tiba di Aceh

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:45

Program Jatim Agro Sukses Sejahterakan Petani dan Peternak

Jumat, 09 Januari 2026 | 04:22

Panglima TNI Terima Penganugerahan DSO dari Presiden Singapura

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:59

Ramadhan Pohan, Pendukung Anies yang Kini Jabat Anggota Dewas LKBN ANTARA

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:45

Mengawal Titiek Soeharto

Jumat, 09 Januari 2026 | 03:25

Intelektual Muda NU Pertanyakan Ke-NU-an Pelapor Pandji Pragiwaksono

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:59

Penampilan TNI di Pakistan Day Siap Perkuat Diplomasi Pertahanan

Jumat, 09 Januari 2026 | 02:42

Selengkapnya