Berita

Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Lampung, Reihana/Net

Nusantara

Tracing Cabup Lamteng Loekman Dan Istri, 5 Positif Covid-19

SABTU, 03 OKTOBER 2020 | 05:51 WIB | LAPORAN: ANGGA ULUNG TRANGGANA

Lima orang hasil tracing dari Cabup Lampung Tengah (Lamteng) petahana, Loekman Djoyosoemarto dan istrinya, Ellya Lusiana, positif terkonfirmasi Covid-19.

Pasien yang terpapar dari pasien nomor 848 (istri Loekman) yakni pasien nomor 918 laki-laki usia 41 tahun dari Metro, saat ini sedang menjalani isolasi mandiri.

Selain ada beberapa orang lain satu perempuan berusia 47 tahun dengan pasien 913.

"Pasien ini mengikuti kegiatan pembinaan PKK bersama pasien nomor 848 saat ini dirawat di RSUD Demang Sepulau Raya Lampung Tengah," kata Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Lampung, Reihana, seperti diberitakan Kantor Berita RMOLLampung, Jumat (2/10).

Ia melanjutkan untuk pasien hasil tracing dari Loekman  (pasien nomor 847) yakni dari Lampung Tengah pasien nomor 914 dan 915 kondisi saat ini menjalani isolasi mandiri.

"Kemudian pasien nomor 916 laki-laki usia 43 tahun, saat ini bergejala dan sedang menjalani isolasi di rumah sakit Swasta  yang ada di Lampung Tengah," tutupnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya