Berita

Bupati Ciamis Herdiat Sunarya saat menyambangi Kemendagri/Ist

Nusantara

Bupati Sudah Menghadap Mendagri, Pilkada Ciamis Tetap Ditunda

RABU, 12 AGUSTUS 2020 | 21:55 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2020 di Kabupaten Ciamis yang sedianya dijadwalkan berlangsung tanggal 15 Agustus 2020 terpaksa ditunda.

Sebab, Menteri Dalam Negeri mengeluarkan surat edaran tentang penundaan Pilkades.

Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya pun mencoba mendatangi pihak Kementerian Dalam Negeri supaya Pilkades di Ciamis digelar sesuai jadwal. Mengingat, pelaksanaannya tinggal beberapa hari lagi.

Namun setelah Herdiat bertemu dengan Mendagri Tito Karnavian hasilnya tak memuaskan. Upaya Herdiat untuk meminta pelaksanaan Pilkades pada 15 Agustus, tetap ditunda.

“Kami sudah mengupayakan semaksimal mungkin dan berkonsultasi langsung dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri RI Nata Irawan dan Mendagri Tito Karnavian," ujar Herdiat dilansir dari Kantor Berit RMOLJabar, Rabu (12/8).

"Namun dari keputusan yang disampaikan Mendagri memutuskan untuk tetap menunda pelaksanaan Pilkades, karena menurutnya ada hal penting lain menyangkut keputusan nasional, kita harus loyal dengan keputusan pusat,” imbuhnya.

Herdiat datang ke Jakarta bersama Ketua Pelaksana Pilkades Serentak sekaligus Asisten Pemerintahan Sekretariat Daerah (Setda) Ciamis Ika Darmaiswara, Rabu (12/8).

Sebelumnya, pada Senin (10/8), beredar surat edaran dari Mendagri tentang penundaan pelaksanaan pilkades serentak dan pemilihan seluruh Indonesia kepala desa antar waktu (PAW).

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

UPDATE

Prabowo-Gibran Perlu Buat Kabinet Zaken

Jumat, 03 Mei 2024 | 18:00

Dahnil Jamin Pemerintahan Prabowo Jaga Kebebasan Pers

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:57

Dibantu China, Pakistan Sukses Luncurkan Misi Bulan Pertama

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:46

Prajurit Marinir Bersama Warga di Sebatik Gotong Royong Renovasi Gereja

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:36

Sakit Hati Usai Berkencan Jadi Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Pemerintah: Internet Garapan Elon Musk Menjangkau Titik Buta

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:26

Bamsoet Minta Pemerintah Transparan Soal Vaksin AstraZeneca

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:16

DPR Imbau Masyarakat Tak Tergiur Investasi Bunga Besar

Jumat, 03 Mei 2024 | 17:06

Hakim MK Singgung Kekalahan Timnas U-23 dalam Sidang Sengketa Pileg

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:53

Polisi Tangkap 2.100 Demonstran Pro-Palestina di Kampus-kampus AS

Jumat, 03 Mei 2024 | 16:19

Selengkapnya