Berita

Ekonom Senior Rizal Ramli/RMOL

Bisnis

Calon Investor Ibukota Baru Merugi, Rizal Ramli Ternyata Sudah Memprediksinya Sejak Tahun Lalu

RABU, 20 MEI 2020 | 00:21 WIB | LAPORAN: DIKI TRIANTO

Kerugian besar dialami perusahaan investasi asal Jepang, Softbank Group yang mencatatkan nilai kerugian hingga 8,9 miliar dolar AS atau sekitar Rp 132 triliun.

Kerugian yang dialami perusahaan Masayoshi Son ini menjadi perhatian publik lantaran pada Januari lalu, ia sempat bertemu dengan Presiden Joko Widodo guna membahas peluang investasi di ibukota baru di Indonesia.

Namun demikian, terpuruknya perusahaan digital seperti anak perusahaan Softbank ini sebenarnya sudah diprediksi jauh-jauh hari oleh ekonom senior Rizal Ramli.

"Pertengahan tahun lalu, RR memperkirakan bisnis digital akan mengalami koreksi sekitar 50 % tahun 2020 karena ‘digital bubles’ yang terjadi didukung oleh over-valuasi irational," kata Rizal Ramli di akun Twitternya, Selasa (19/5).

Bahkan ia juga menyinggung perusaan yang menanamkan investasi di beberapa perusahaan seperti Grab dan Tokopedia ini memiliki maksud lain saat berkeinginan berinvestasi pada proyek pemindahan Ibukota Negara ke Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.

"Bisnis Softbank ‘house of cards, based on over-inflated valuations'. Berhasil ngibulin Menko dan Jokowi. Iming-iming invest 1400 T. Samakan diri dengan Jesus. Cocok ngurus Ibukota Baru dengan Calon Gubernur itu loh," cuitnya.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Terobosan Baru, Jaringan 6G Punya Kecepatan hingga 100 Gbps

Selasa, 07 Mei 2024 | 12:05

172 Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan Aisyiah Serentak Gelar Aksi Bela Palestina Kutuk Israel

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:54

Usai Terapkan Aturan Baru, Barang Kiriman TKI yang Tertahan di Bea Cukai Bisa Diambil

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:37

MK Dalami Pemecatan 13 Panitia Pemilihan Distrik di Puncak Papua ke Bawaslu dan KPU

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:29

Tentara AS dan Pacarnya Ditahan Otoritas Rusia

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:18

Kuasa Pemohon dan Terkait Sama, Hakim Arsul: Derbi PHPU Seperti MU dan City

Selasa, 07 Mei 2024 | 11:11

Duet PDIP-PSI Bisa Saja Usung Tri Risma-Grace Natalie di Pilgub Jakarta

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:56

Bea Cukai Bantah Sewa Influencer untuk Jadi Buzzer

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:37

Pansel Belum Terbentuk, Yenti: Niat Memperkuat KPK Gak Sih?

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:35

Polri: Gembong Narkoba Fredy Pratama Kehabisan Modal

Selasa, 07 Mei 2024 | 10:08

Selengkapnya