Berita

Kunjungan Ketua DPD RI, LaNyalla Mattalitti di Ponpes Ibnu Cholil/Net

Politik

Ketua DPD RI Silaturahmi Ramadhan Ke Ponpes Ibnu Cholil Bangkalan

SABTU, 09 MEI 2020 | 01:22 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Ketua DPD RILaNyalla Mahmud Mattalitti gelar silatuahmi Ramadhan bersama kiai di Pondok Pesantren Ibnu Cholil Bangkalan, Jawa Timur, Jumat (9/5).

LaNyalla disambut hangat oleh keluarga besar, khususnya Pengasuh Pondok Pesantren Ibnu Cholil, Imam Buchori.

Ketua Umum yayasan LaNyalla Madura Center (LMC) Moh Hasan SH MH mengatakan dirinya sangat mengapresiasi kegiatan tersebut karena bisa menjalin sinergi dengan beberapa pilar yang ada.


Selain itu orang nomer satu dijajaran DPD RI tersebut disambut oleh pengurus harian LaNyalla Madura Center (LMC) diantaranya Ketua Umum dan Sekretaris Jenderal

Ketua Umum yayasan LaNyalla Madura Center (LMC) Moh Hasan yang hadir dalam pertemuan itu mengatakan, dirinya sangat mengapresiasi kegiatan tersebut sebagai bentuk sinergi yang baik.

"Dengan adanya buka bersama dengan Ketua DPD RI sangat apresiatif sehingga bisa menjalin sinergi antara tokoh masyarakat Madura ulama dan umaro," ujar Moh Hasan.

Dia berharap agar kegiatan tersebut mampu membangun Madura yang berwibawa dan berkarakter.

"Diharapkan kedepan mampu membangun Madura yang berwibawa berbudaya dan berkarakter," pungkasnya.

Selain pimpinan Ponpes Ibnu Cholil, LaNyalla juga disambut Bupati Bangkalan RKH. Latif Amin Imron, Anggota DPR RI Syaifuddin Asmoro, beberapa anggota DPRD Jatim seperti RKH. Nasich Aschal, Abd.A zis, dan Mathur Husairi serta beberapa anggota DPRD Kabupaten Bangkalan.

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

Adik Kakak di Bekasi Ketiban Rezeki OTT KPK

Senin, 22 Desember 2025 | 17:57

UPDATE

BSI Tutup 2025 dengan Syukur dan Spirit Kemanusiaan

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:11

KUHP Baru Hambat Penuntasan Pelanggaran HAM Berat

Kamis, 01 Januari 2026 | 18:10

TNI AL Gercep Selamatkan Awak Speedboat Tenggelam di Perairan Karimun

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:58

BNPB Laporkan 1.050 Huntara Selesai Dibangun di Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:55

Indonesia Menjadi Presiden HAM PBB: Internasionalisme Indonesia 2.O

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:51

Prabowo Ungkap Minat Swasta Manfaatkan Endapan Lumpur Bencana Aceh

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:46

YLBHI: Pasal-pasal di KUHP Baru Ancam Kebebasan Berpendapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:39

Satgas Pemulihan Bencana Harus Hadir di Lapangan Bukan Sekadar Ruang Rapat

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:19

Saatnya Indonesia Mengubah Cara Mengelola Bencana

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Purbaya Klaim Ekonomi Membaik, Tak Ada Lagi Demo di Jalan

Kamis, 01 Januari 2026 | 17:11

Selengkapnya