Berita

Irrfan Khan/Net

Hiburan

Aktor 'Life Of Pi', Irrfan Khan Meninggal Dunia

RABU, 29 APRIL 2020 | 14:52 WIB | LAPORAN: SARAH MEILIANA GUNAWAN

Aktor kawakan yang sukses di Bollywood dan barat, Irrfan Khan, dikabarkan meninggal dunia di Rumah Sakit Kokilaben, Mumbai, pada Selasa (28/4).

Khan yang meninggal pada usia 53 tahun sebelumnya dirawat di unit perawatan intensif (ICU) karena infeksi usus. Di mana pada Maret 2018, ia sudah mengungkapkan bahwa ia didiagnosa tumor neuroendokrin.

Terkenal sebagai perannya sebagai inspektur polisi di Slumdog Millionaire, Khan menjadi aktor andalan Bollywood.

Khan lahir sebagai Saahabzaade, Irfan Ali Khan di Jaipur pada 1966. Ia adalah putra seorang penjual ban. Ia memulai pendidikannya di sekolah drama setelah gagal sebagai pemain kriket, melansir The Guardian.

Khan berjuang untuk membuat kemajuan dalam industri film Bollywood, meski dalam peran kecil sebagai penulis surat di Mira Nair 1988 Salaam Bombay!

Beberapa karyanya adalah A Mighty Heart, The Amazing Spider-Man, Jurassic World, Inferno (2016), hingga Life of Pi yang memenangkan Oscar.

Khan meninggalkan seorang istri bernama Sutapa Sikdar, dan dua orang putra Babil dan Ayan.

Populer

Duit Sitaan Korupsi di Kejagung Tak Pernah Utuh Kembali ke Rakyat

Senin, 10 Maret 2025 | 12:58

Menag Masih Pelajari Kasus Pelarangan Ibadah di Bandung

Senin, 10 Maret 2025 | 20:00

Polda Metro Didesak Segera Periksa Pemilik MNC Asia Holding Hary Tanoe

Minggu, 09 Maret 2025 | 18:30

Nyanyian Riza Chalid Penting Mengungkap Pejabat Serakah

Minggu, 09 Maret 2025 | 20:58

Usia Pensiun TNI Bakal Diperpanjang, Ketum PEPABRI: Kalau 58 Tahun Kan Masih Lucu-Lucunya

Senin, 10 Maret 2025 | 19:58

KPK Kembali Panggil Pramugari Tamara Anggraeny

Kamis, 13 Maret 2025 | 13:52

Ekonom: Hary Tanoe Keliru Bedakan NCD dan ZCB

Kamis, 13 Maret 2025 | 19:53

UPDATE

Loyalis Jokowi, Jeffrie Geovanie Sangat Tidak Layak Gantikan Menteri BUMN Erick Thohir

Sabtu, 15 Maret 2025 | 11:22

Rapor IHSG Sepekan Lesu, Kapitaliasi Pasar Anjlok Rp215 Triliun

Sabtu, 15 Maret 2025 | 11:07

DJP: Pajak Ekonomi Digital Capai Rp33,56 Triliun hingga Akhir Februari 2025

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:47

Kualitas Hilirisasi Ciptakan Lapangan Kerja Lebih Luas

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:44

Pengacara Klaim Duterte Diculik karena Dendam Politik

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:19

Harga Emas Antam Lebih Murah Hari Ini Usai Cetak Rekor Tertinggi

Sabtu, 15 Maret 2025 | 10:08

Menko Airlangga Ajak Pengusaha Gotong Royong

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:48

Fraksi PAN Salurkan 3.000 Paket Sembako untuk Rakyat

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:47

Universitas Columbia Cabut Gelar Akademik 22 Mahasiswa

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:34

Tanggapi Usulan Menhub, Kadin: Tidak Semua Usaha Bisa Terapkan WFA Saat Mudik

Sabtu, 15 Maret 2025 | 09:13

Selengkapnya