Berita

Puisi yang Ditulis Ganjar Pranowo/Net

Nusantara

Puisi Untuk Tim Medis Dari Gubernur Jawa Tengah, Pahlawan Kemerdekaan

SENIN, 30 MARET 2020 | 08:04 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Simpati terhadap perjuangan para tim medis, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mempersembahkan sebuah puisi. Ia memberikan semangat kepada mereka yang berada di garda depan yang tidak kenal rasa takut berjuang menghadapi virus corona.

Ganjar mengatakan, perjuangan memang berat. Kelak saat wabah virus corona telah berakhir, orang nomor satu di Jawa Tengah itu akan menemui tim medis satu persatu dan menyalami mereka.

Melansir akun Twitter Humas Jateng, inilah puisi yang ditulis Ganjar.

Dari meja Gubernur Jawa Tengah,

Perjuangan ini memang berat dan melelahkan
Tapi tekad dan semangat harus semakin membulat

Percayalah, akan selalu ada cahaya di ujung gelap.
Dan jika moment itu tiba, saya ingin menjabat erat panjenengan satu per satu

Bukan sekedar mengucapkan terima kasih

Tapi ungkapan hormat saya pada panjenengan sebagai PAHLAWAN KEMANUSIAAN.

Semoga panjenengan dan kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT- Tuhan Yang Mahakuasa dalam membenatas penyakit ini
.

Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Sekda Jabar akan Tindak Pelaku Pungli di Masjid Raya Al Jabbar

Rabu, 17 April 2024 | 03:41

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

UPDATE

Samsung Solve for Tomorrow 2024, Momentum untuk Dorong Peningkatan Literasi Digital

Sabtu, 27 April 2024 | 11:48

Paguyuban Warung Madura: Harusnya Kami Dilindungi Bukan Diberangus!

Sabtu, 27 April 2024 | 11:36

PIS Sukses Tekan Emisi 25,4 Ribu Ton Setara CO2

Sabtu, 27 April 2024 | 11:18

Sam Altman hingga Sundar Pichai Gabung Dewan Keamanan AI Amerika Serikat

Sabtu, 27 April 2024 | 10:59

OASA Perkuat Modal di Anak Usaha Rp69 Miliar

Sabtu, 27 April 2024 | 10:41

Ilham Bintang: Prabowo Siap-Siap Beli Obat Anti Resah

Sabtu, 27 April 2024 | 10:37

Induk Perusahaan Google Bagi-bagi Dividen untuk Pertama Kali

Sabtu, 27 April 2024 | 10:29

KPU Sewa 8 Kantor Hukum Hadapi Perselisihan Pileg 2024

Sabtu, 27 April 2024 | 10:20

Blinken: Amerika Tidak Bermaksud Menghambat Tiongkok Lewat Pembatasan Ekspor Chip

Sabtu, 27 April 2024 | 10:18

Realisasi Anggaran untuk IKN Capai Rp4,3 Triliun per April 2024

Sabtu, 27 April 2024 | 10:02

Selengkapnya