Berita

Presiden Rusia Vladimir Putin saat berbicara di hadapan komisi negara/Reuters

Dunia

Tolak Pernikahan Sesama Jenis, Putin: Selama Saya Menjabat, Hanya Akan Ada Ibu Dan Ayah

JUMAT, 14 FEBRUARI 2020 | 20:23 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Presiden Rusia Vladimir Putin menegaskan bahwa selama dia berada di Kremlin, maka Rusia tidak akan pernah melegalkan pernikahan sesama jenis.

Dalam pertemuan dengan komisi negara untuk membahas perubahan konstitusi Rusia pada Kamis ( 13/2), Putin menjelaskan bahwa dia tidak akan membiarkan gagasan tradisional tentang ibu dan ayah ditumbangkan oleh konsep pernikahan sesama jenis yang dia sebuat sebagai "orangtua 1" dan "orangtua 2".

"Sejauh orangtua 1 dan orangtua 2 berlaku, saya sudah berbicara di depan umum tentang hal ini dan saya akan mengulanginya lagi, selama saya presiden ini tidak akan terjadi. Akan ada ayah dan ibu," tegas Putin, seperti dimuat Reuters.

Diketahui bahwa selama dua dekade berkuasa, Putin telah menyelaraskan dirinya dengan Gereja Ortodoks dan berusaha menjauhkan Rusia dari nilai-nilai Barat liberal, termasuk sikap terhadap homoseksualitas dan fluiditas gender.

Untuk diketahui bahwa komisi negara di mana Putin berbicara, dibentuk bulan lalu setelah Putin mengumumkan perubahan besar pada sistem politik Rusia.

Populer

BANI Menangkan Anak-Anak Soeharto, OC Kaligis: Kami Gugat dan Lawan

Selasa, 03 Desember 2024 | 15:57

Lebih Mulia Dagang Es Teh daripada Dagang Agama

Rabu, 04 Desember 2024 | 06:59

Haris Moti Yakin Pilkada Jakarta Lanjut Dua Putaran

Kamis, 05 Desember 2024 | 16:33

Jokowi Tekor Ratusan Miliar di Pilkada Jakarta

Senin, 02 Desember 2024 | 01:26

Informasi Dirut BNI Terlibat Pembiayaan Usaha Michael Timothy-KoinWorks Menyesatkan

Jumat, 06 Desember 2024 | 15:44

Try Sutrisno Minta LaNyalla Tetap Perjuangkan UUD 1945 Naskah Asli

Sabtu, 07 Desember 2024 | 07:00

Wall Street Pecah Rekor, Saham Meta Terbang 2,4 Persen

Sabtu, 07 Desember 2024 | 07:57

UPDATE

Prabowo Perintahkan Polisi Jaga Keamanan Nataru dengan Baik

Rabu, 11 Desember 2024 | 16:23

Kinerja Senior Jokowi Ditunggu, Rupiah Kembali Merah

Rabu, 11 Desember 2024 | 16:10

Jeffisa-Ruben Gugat KPU Morowali Utara di MK

Rabu, 11 Desember 2024 | 16:09

Prabowo Ingatkan Pejabat Harus Hemat Anggaran, Jangan Ada Kebocoran

Rabu, 11 Desember 2024 | 16:02

Jadwal Liga Champions Nanti Malam: Dortmund Vs Barcelona, Juventus Tantang Man City

Rabu, 11 Desember 2024 | 15:59

Kepala Polisi Korsel Ditangkap, Buntut Kasus Darurat Militer Yoon

Rabu, 11 Desember 2024 | 15:47

Di depan Prabowo, Kapolri Siap Kerahkan Seluruh Sumber Daya Jalankan Asta Cita

Rabu, 11 Desember 2024 | 15:43

Perguruan Karate-Do Tako Senang Pramono-Rano Menang

Rabu, 11 Desember 2024 | 15:35

Xiaomi Siap Luncurkan Sedan Listrik YU7 Pertengahan 2025

Rabu, 11 Desember 2024 | 15:34

Bahlil: Prabowo Hadir, Jokowi Doain Ya

Rabu, 11 Desember 2024 | 15:25

Selengkapnya