Berita

Hikmahanto Juwana/Net

Politik

Hikmahanto: China Lagi Ngetes Keberanian Kabinet Indonesia Maju Jaga NKRI

KAMIS, 09 JANUARI 2020 | 17:32 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Pemerintah komunis China sedang mengetes keberanian jajaran Kabinet Indonesia Maju dalam mempertahankan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Termasuk, teritor dan hak berdaulat di laut.

Begitu tegas Gurubesar Hukum Internasional Universitas Indonesia (UI) Hikmahanto Juwana menanggapi pelanggaran China di Zona Ekonomi Eksklusif (ZEE) Indonesia di Laut Natuna Utara.

“Mungkin ada pemerintahan baru, ada muka baru. Siapa tahu kebijakannya lebih longgar,” ujarnya dalam acara diskusi bertema “Jalan Keluar Sengketa Natuna” yang digelar Ikatan Advokat Indonesia di Resto Tjikini 5, Jakarta Pusat, Kamis (9/1).

Hikmahanto menduga, pemerintah China mendengar kabar bahwa Indonesia sudah memiliki kebijakan baru, yaitu dengan tidak lagi menenggelamkan kapal asing yang melintas di wilayah Indonesia.

Kebijakan yang dipopulerkan Susi Pudjiastuti saat menjabat Menteri Kelautan dan Perikanan, menurut Hikmahanto terbilang efektif dalam membuat kapal nelayan asing jera masuk wilayah Indonesia.

“Karena mungkin mereka dengar bahwa tidak ada lagi penenggelaman kapal. Kira-kira seperti itu. Jadi ini dia (China) akan coba-coba,” tutupnya.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

UPDATE

Hadiri Halal Bihalal Ansor, Kapolda Jateng Tegaskan Punya Darah NU

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:19

Bursa Bacalon Wali Kota Palembang Diramaikan Pengusaha Cantik

Jumat, 03 Mei 2024 | 06:04

KPU Medan Tunda Penetapan Calon Terpilih Pileg 2024

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:50

Pensiunan PNS di Lubuklinggau Bingung Statusnya Berubah jadi Warga Negara Malaysia

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:35

Partai KIM di Kota Bogor Kembali Rapatkan Barisan Jelang Pilkada

Jumat, 03 Mei 2024 | 05:17

PAN Jaring 17 Kandidat Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bengkulu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:58

Benny Raharjo Tegaskan Golkar Utamakan Kader untuk Pilkada Lamsel

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:41

Pria di Aceh Nekat Langsir 300 Kg Ganja Demi Upah Rp50 Ribu

Jumat, 03 Mei 2024 | 04:21

Alasan Gerindra Pagar Alam Tak Buka Pendaftaran Bacawako

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:57

KPU Tubaba Tegaskan Caleg Terpilih Tidak Dilantik Tanpa Serahkan LHKPN

Jumat, 03 Mei 2024 | 03:26

Selengkapnya