Berita

KSAD Jenderal Andika Perkasa

Pertahanan

Akan Gaduh Jika Andika Perkasa Jadi Wakil Panglima TNI

SENIN, 11 NOVEMBER 2019 | 05:24 WIB | LAPORAN: ICHSAN YUNIARTO

Sosok Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal Andika Perkasa digadang-gadang akan mengisi kursi wakil Panglima TNI.

Menurut pengamat Pertahanan dan Keamanan, Mufti Makarim akan terjadi kegaduhan jika Andika Perkasa menjadi wakil Panglima TNI.

"Pak Andika kan masih baru menempati KSAD. Saya kira ini akan menimbulkan kegaduhan. Belum selesai masa tugas KSAD tiba-tiba ditarik menjadi wakil Panglima," ujar Mufti kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (11/11).

Mufti menambahkan, meski begitu, Andika atau pihak TNI bisa memberi penjelasan jika benar Andika Perkasa ditarik menjadi wakil Panglima.

"Meski bisa dijelaskan jika mengurusi TNI AD dalam level yang lebih tinggi," imbuhnya.

Tak hanya itu, lanjut Mufti, yang menjadi persoalan lantaran masa pensiun Andika Perkasa masih panjang serta digadang-gadang bisa menjadi Panglima TNI.

"Dinamika yang ada, yang relatif usia pensiunnya masih panjang kan Andika Perkasa. Bisa jadi Panglima. Tapi itu hak prerogatif presiden," tuturnya.

Mufti berharap siapapun yang mengisi kursi wakil Panglima akan bisa membawa TNI untuk lebih maju.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Samsudin Pembuat Konten Tukar Pasangan Segera Disidang

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:57

Tutup Penjaringan Cakada Lamteng, PAN Dapatkan 4 Nama

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:45

Gerindra Aceh Optimistis Menangkan Pilkada 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 01:18

Peringatan Hari Buruh Cuma Euforia Tanpa Refleksi

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:55

May Day di Jatim Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolda: Alhamdulillah

Kamis, 02 Mei 2024 | 00:15

Cak Imin Sebut Negara Bisa Kolaps Kalau Tak Ada Perubahan Skenario Kerja

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:39

Kuliah Tamu di LSE, Airlangga: Kami On Track Menuju Indonesia Emas 2045

Rabu, 01 Mei 2024 | 23:16

TKN Fanta Minta Prabowo-Gibran Tetap Gandeng Generasi Muda

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:41

Ratusan Pelaku UMKM Diajari Akselerasi Pasar Wirausaha

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:36

Pilgub Jakarta Bisa Bikin PDIP Pusing

Rabu, 01 Mei 2024 | 22:22

Selengkapnya