Berita

Kebakaran lahan juga terjadi di wilayah Lampung/net

Nusantara

Hambat Kebakaran Lahan, Warga Tanggamus Lakukan Pagar Hidup

MINGGU, 06 OKTOBER 2019 | 04:15 WIB | LAPORAN: AGUS DWI

Strategi melakukan pagar hidup warga ternyata mampu menghambat kebakaran lahan meluas ke area sekitarnya. Hal ini dilakukan warga Kabupaten Tanggamus, Lampung saat terjadi kebakaran lahan pada Jumat (4/10) malam.  

Kebakaran yang terjadi di lahan perkebunan warga antara Pekon Kayuhubi dengan Pekon Campang Wayhandak, Kecamatan Pugung, Kabupaten Tanggamus, ini mampu diatasi agar tidak menyebar lebih luas.

Seperti dikabarkan Kantor Berita RMOLLampung, lokasi kebakaran lumayan jauh dari jalan utama. Berjarak 1 kilometer dan hanya bisa ditempuh dengan berjalan kaki, naik lereng pegunungan.

Kendaraan roda dua dan empat tak bisa menjangkau lokasi kebakaran.

Saat kebakaran terjadi, ratusan warga bersama-sama menebang tanaman atau semak-semak sekitar area kebakaran untuk menghambat api agar tak melebar ke lahan sekitarnya.

Mereka membentuk pagar hidup setiap dua meter.

"Langkah tersebut sangat efektif untuk menghambat laju si jago merah," ujar aparat setempat.

Diketahui, lahan yang terbakar merupakan perkebunan cokelat, kopi, dan pepaya milik warga seluas sekitar 3 hektare.

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya