Berita

Ilustrasi/Net

Publika

Iron Fist Di Periode II

KAMIS, 19 SEPTEMBER 2019 | 06:38 WIB | OLEH: ZENG WEI JIAN

NAIKNYA tensi Amerika-China mempengaruhi ekonomi global, menurunkan business confidence dan investasi long-term.

Morgan Stanley warned that, if trade tensions escalate further, the world will enter into a global recession in three quarters.

Menurut International Monetary Fund (IMF), Trade War menurunkan pertumbuhan ekonomi Amerika di kisaran 0.3-0.6 percentage point. China mengalami kemunduran 0.5-1.5 percentage points.

Uncertainty, seputar Brexit dan Inggris merusak investment dan GDP growth. IMF, OECD dan World Bank memberi warning bila Inggris keluar tanpa deal akan memukul global growth.

Berbagai problem di Argentina, Iran, South Africa, Turkey dan Venezuela plus Perang Dagang antara Korea vs Jepang menambah suram masa depan dunia.

Ekonomi Indonesia pasti turun. Siapa pun presidennya. Menghadapi situasi resesi dunia seperti ini, tidak heran bila pemerintah menerapkan iron fist.

Sinyal itu bisa dilihat dari disahkannya RUU Makar dan Penghinaan terhadap presiden. Langkah keras akan diimplementasi. Supaya resesi ekonomi dunia tidak nge-crash. Pemerintah bisa soft landing tanpa adanya run amock di tengah jalan.

Karena itu setiap potensi harus disapu bersih. Sehingga virus tidak membesar. Isolasi para ektrimis dan pengacau.

Implementasi iron fist berlebihan akan membahayakan rezim. Kebutuhan atmosfir kondusif bagi jalannya pemerintahan harus memperhatikan rasa keadilan dan proporsional.

Jauhi kriminalisasi, tindak tegas para penghasut, rakyat pasti mengerti.

Penulis adalah anggota Komunitas Tionghoa Anti Korupsi (Komtak).


Populer

Jaksa Agung Tidak Jujur, Jam Tangan Breitling Limited Edition Tidak Masuk LHKPN

Kamis, 21 November 2024 | 08:14

MUI Imbau Umat Islam Tak Pilih Pemimpin Pendukung Dinasti Politik

Jumat, 22 November 2024 | 09:27

Kejagung Periksa OC Kaligis serta Anak-Istri Zarof Ricar

Selasa, 26 November 2024 | 00:21

Rusia Siap Bombardir Ukraina dengan Rudal Hipersonik Oreshnik, Harga Minyak Langsung Naik

Sabtu, 23 November 2024 | 07:41

Ini Identitas 8 Orang yang Terjaring OTT KPK di Bengkulu

Minggu, 24 November 2024 | 16:14

Sikap Jokowi Munculkan Potensi konflik di Pilkada Jateng dan Jakarta

Senin, 25 November 2024 | 18:57

Waspadai Partai Cokelat, PDIP: Biarkan Rakyat Bebas Memilih!

Rabu, 27 November 2024 | 11:18

UPDATE

Disdik DKI Segera Cairkan KJP Plus dan KJMU Tahap II

Sabtu, 30 November 2024 | 04:05

Israel dan AS Jauhkan Umat Islam dari Yerusalem

Sabtu, 30 November 2024 | 03:38

Isu Kelompok Rentan Harus Jadi Fokus Legislator Perempuan

Sabtu, 30 November 2024 | 03:18

Dorong Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Kadin Luncurkan White Paper

Sabtu, 30 November 2024 | 03:04

Pasukan Jangkrik Gerindra Sukses Kuasai Pilkada di Jateng

Sabtu, 30 November 2024 | 02:36

Fraksi PKS Usulkan RUU Boikot Produk Israel

Sabtu, 30 November 2024 | 02:34

Sertijab dan Kenaikan Pangkat

Sabtu, 30 November 2024 | 02:01

Bawaslu Pastikan Tak Ada Kecurangan Perhitungan Suara

Sabtu, 30 November 2024 | 01:48

Anggaran Sekolah Gratis DKI Disiapkan Rp2,3 Triliun

Sabtu, 30 November 2024 | 01:17

Mulyono Bidik 2029 dengan Syarat Jakarta Dikuasai

Sabtu, 30 November 2024 | 01:01

Selengkapnya