Berita

Dahnil Anzar Simanjuntak/RMOL

Politik

Dahnil: Yang Perlu Direkonsiliasi Itu Rakyat Yang Dikriminalisasi

JUMAT, 28 JUNI 2019 | 00:20 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

RMOL Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno buka suara soal usulan rekonsiliasi antara calon presiden Joko Widodo dan Prabowo Subianto pasca Mahkamah Konstitusi (MK) mengumumkan hasil putusan sengketa pilpres.

Koordinator Jurubicara BPN, Dahnil Anzar Simanjuntak justru mempertanyakan alasan waacana itu harus didengungkan.

"Rekonsiliasi emang ada apa?" ujarnya di Kediaman Prabowo, Jalan Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta, Kamis (27/6).


Dalam hal ini, Dahnil meminta kepada masyarakat untuk tidak menggunakan istilah rekonsiliasi. Menurutnya, istilah rekonsiliasi tepatnya digunakan untuk kondisi pasca konflik. Sedangkan, selama pilpres berlangsung sama sekali tidak ada konflik.

"Yang perlu direkonsiliasi itu adalah kalau rakyat itu ada yang disakiti, yang perlu direkonsiliasi kalau ada yang dikriminalisasi itu yang perlu," jelasnya.

Dahnil memastikan akan ada pertemuan antara Prabowo dan Jokowi. Pertemuan itu tinggal menentukan teknisnya, siapa akan menemui siapa.

"Kita lihat ya namanya silaturahim ya bisa saling mendatangi," pungkas mantan Ketua Umum PP Pemuda Muhammdiyah ini.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

MAKI Heran KPK Tak Kunjung Tahan Tersangka Korupsi CSR BI

Selasa, 13 Januari 2026 | 20:11

Keadilan pada Demokrasi yang Direnggut

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:54

Program MBG Tetap Harus Diperketat Meski Kasus Keracunan Menurun

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:51

Oegroseno: Polisi Tidak Bisa Nyatakan Ijazah Jokowi Asli atau Palsu

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:48

Ketum PBMI Ngadep Menpora Persiapkan SEA Games Malaysia

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

Sekolah Rakyat Simbol Keadilan Sosial

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:41

110 Siswa Lemhannas Siap Digembleng Selama Lima Bulan

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:30

PBNU Bantah Terima Aliran Uang Korupsi Kuota Haji

Selasa, 13 Januari 2026 | 19:08

Demokrat Tidak Ambil Pusing Sikap PDIP Tolak Pilkada Via DPRD

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:57

Amankan BBE-Uang, Ini 2 Kantor DJP yang Digeledah KPK

Selasa, 13 Januari 2026 | 18:40

Selengkapnya